Siber Polri Peringatkan Modus Penipuan Kode Game Lewat WhatsApp, Begini Ciri dan Cara Menghindarinya

- 20 Mei 2021, 18:34 WIB
Marak penipuan meminta kode voucher game dariIndomart dengan berbahasa kalian, Siber Polisi beri peringatan.
Marak penipuan meminta kode voucher game dariIndomart dengan berbahasa kalian, Siber Polisi beri peringatan. /pixabay/arivera/

PR INDRAMAYU – Aplikasi komunikasi WhatsApp ini masih menjadi pilihan masyarakat untuk melakukan komunikasi.

Meski ditunjang berbagai fitur yang mempermudah penggunaannya, namun aplikasi WhatsApp sering menjadi incara untuk modus penipuan.

Kali ini Siber Polri memberikan peringatan terkait dengan modus penipuan melalui aplikasi WhatsApp dan cara mengatasinya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Jumat 21 Mei 2021, Gemini Dapat Fitnah Kejam, Aries Melamar Pasangannya!

Modus penipuan yang kini marak melalui aplikasi WhatsApp adalah penipuan meminta kode voucher game atas nama Indomaret bertulisan Thailand.

Hal ini diinformasikan oleh Siber Polri dalam unggahan Instagram @ccicpolri pada Kamis 20 Mei 2021.

Apabila kamu menerima chat WhatsApp dari kasir Indomart yang mengaku salah kirim voucher game online,” tulis Siber Polri seperti dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @ccicpolri pada Kamis, 20 Mei 2021.

Baca Juga: Spoiler Teori My Hero Academia Chapter 313: Deku Akan Membuka Kekuatan Barunya Menghadapi Lady Nagant?

Pengguna WhastApp diminta untuk waspada jika mendapatkan pesan yang mengatasnamakan indomart.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x