Setelah Menang 2-1 atas Kuwait, Siapa Lawan Berikut Timnas dan Kapan Pertandingannya?

- 9 Juni 2022, 14:15 WIB
Pesepak bola Timnas Indonesia Marc Klok (kiri) berselebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas kuwait lewat tendangan penalti dalam laga perdana Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Internasional Jaber Al Ahmad, Kuwait, Rabu, 8 Juni 2022.
Pesepak bola Timnas Indonesia Marc Klok (kiri) berselebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas kuwait lewat tendangan penalti dalam laga perdana Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Internasional Jaber Al Ahmad, Kuwait, Rabu, 8 Juni 2022. /Antara/Aditya Pradana Putra

Dengan hasil demikian membuat peluang lolos Timnas Indonesia terbuka lebar.

Namun, Timnas Indonesia hrus tetap fokus untuk pertandingan berikut, karena perjuangan belum selesai.

Timnas Indonesia akan menghadapi Yordania pada pertandingan selanjutnya yang akan dilangsungkan pada Minggu, 12 Juni 2022 pukul 2.15 WIB. ***

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah