Setelah Menang 2-1 atas Kuwait, Siapa Lawan Berikut Timnas dan Kapan Pertandingannya?

- 9 Juni 2022, 14:15 WIB
Pesepak bola Timnas Indonesia Marc Klok (kiri) berselebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas kuwait lewat tendangan penalti dalam laga perdana Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Internasional Jaber Al Ahmad, Kuwait, Rabu, 8 Juni 2022.
Pesepak bola Timnas Indonesia Marc Klok (kiri) berselebrasi dengan rekan-rekannya usai membobol gawang Timnas kuwait lewat tendangan penalti dalam laga perdana Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023 di Stadion Internasional Jaber Al Ahmad, Kuwait, Rabu, 8 Juni 2022. /Antara/Aditya Pradana Putra

INDRAMAYUHITS – Pelatih Tim Nasional indonesia Shin Tae-yong kaget dengan kemenangan anak asuhnya.

Pasalnya Timnas Indonesia sama sekali tidak diunggulkan untuk menang melawan tuan rumah Kuwait yang jauh lebih baik dalam ranking FIFA.

Namun di atas lapangan Indonesia menepis keraguan itu dengan berhasil membungkam Kwait dihadapan publiknya sendiri.

Baca Juga: Catatan Mentereng Rekrutan Baru Persija, Ondrej Kudela: Spesialis Juara Liga Ceko

Perjuangan  Indonesia kala menghadapi tuan rumah Kwait di ajang kualifikasi Piala Asia 2023 mendapatkan hasil yang luar biasa, Indonesia berhasil menang dengan skor 1-2.

Pelatih Shin Tae-yong merasa terkejut karena kaget dan tak menyangka bahwa anak asuhnya dapat meraih kemenangan.

"Awalnya saya menilai laga ini akan menjadi tantangan besar nan sulit. Namun, saya tidak menyangka kami menang lawan Kuwait,” kata Shin Tae-yong dalam konferensi pers pascalaga.

Baca Juga: Belgia Pesta Gol ke Gawang Polandia 6-1, Buka Asa Lolos Fase Grup Setelah Kalah di Laga Pertama

Kemenangan ini merupakan perolehan berharga bagi skuad Garuda untuk menjaga peluang lolos ke Putaran final Piala Asia 2023

Rachmat Irianto sebagai pencentak gol pada laga tersebut menanggapi dengan penuh kepercayaan diri.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x