Heboh Kabar Kebocoran Data di Twitter, Begini Klarifikasi UIN SGD Bandung

- 7 Januari 2021, 20:09 WIB
Klarifikasi UIN SGD Bandung soal kebocoran datang.
Klarifikasi UIN SGD Bandung soal kebocoran datang. /Instagram @uinsgd_official

PR INDRAMAYU – Beredar kabar adanya kebocoran data di media sosial Twitter menyangkut perguruan tinggi UIN SGD Bandung.

Informasi ini disampaikan akun Twitter @collegemenfess pada 7 Januari 2021 pukul 8.12 WIB. Pada saat itu, unggahan tersebut telah mendapat 31 retweet dan komentar dan 80 likes.

Berdasarkan pantauan PikiranRakyat-Indramayu.com pada pukul 16.30 WIB, unggahan tersebut telah dihapus karena dianggap melanggar peraturan dalam akun tersebut.

Baca Juga: Pakar Kekerasan Politik AS Ungkap Sikap Tak Terduga Donald Trump hingga Singgung Efek Misinformasi

Aturan yang dilanggar tersebut adalah pada aspek tiga hal berikut yakni:

1. Larangan menyebarkan berita bohong

2. Hendaknya menyensor nama instansi dan merk

3. Larangan menyebarkan informasi pribadi seseorang.

Baca Juga: Cek Fakta: Benarkah Masjid Istiqlal Tak Adakan Salat Jumat Akibat Dikuasai PKI? Simak Faktanya!

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x