Hasil MotoGP Catalunya 2021:Miguel Oliveira Buat Kejutan, Quartararo Merosot

6 Juni 2021, 19:27 WIB
Pembalap Red Bull KTM, Miguel Oliveira berhasil mejuarai seri ketujuh MotoGP Catalunya, Spanyol. /motogp.com/

PR INDRAMAYU - Miguel Oliveira tampil brilian di MotoGP Catalunya Minggu, 6 Juni 2021.

Miguel Oliveira berhasil menahan tekanan dari Fabio Quartararo meski sempat disalip oleh pembalap Prancis itu di MotoGP Catalunya.

Kemenangan itu sekaligus yang pertama bagi Miguel Oliveira dan Red Bull KTM di musim ini.

Baca Juga: Link Nonton Ikatan Cinta Minggu 6 Juni 2021 Bagaimana Nasib Elsa Setelah Aldebaran dan Andin Bekerja Sama?

Sementara itu Johan Zarco berhasil merebut posisi kedua meski sempat terseok di awal lap.

Sementara itu, nasib sial nampaknya menghampiri Fabio Quartaro pasalnya pembalap asal Prancis itu mengalami masalah ban diakhir balapan.

Tak hanya itu, Qartararo juga harus menerima penalti tiga detik dan posisi ketiga diambil alih oleh Jack Miller.

Baca Juga: 3 Pemain Bintang yang Absen di Euro 2021, Jesse Lingard yang Sempat Dipanggil Tak Diberi Kesempatan

Joan Mir pembalap Suzuki Ecstar melengkapi posisi lima besar.

Berikut hasil MotoGP Catalunya 2021 dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Crash.net

1.  Miguel Oliveira POR Red Bull KTM (RC16)

2.  Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP21)

3.  Jack Miller AUS Ducati Team (GP21)

Baca Juga: UPDATE Kasus Covid-19 di Indonesia Minggu 6 Juni 2021, Pasien Sembuh Tembus 91,9 Persen

4. Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1)

5.  Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)

6.  Maverick Viñales SPA Monster Yamaha
(YZR-M1)

7.  Francesco Bagnaia ITA Ducati Team (GP21)

8.  Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16)

Baca Juga: Sinopsis Snitch, Film Dwayne Johnson Tayang di Trans TV 6 Juni 2021

9.  Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1)

10.  Enea Bastianini ITA Avintia Ducati (GP19)

11 Alex Marquez SPA LCR Honda (RC213V)

12.  Luca Marini ITA VR46 Avintia Ducati (GP19)

13 . Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V)

Baca Juga: Ramalan Zodiak Senin 7 Juni 2021 Aries Bakal Memanjakan Diri, Gemini Bersiapa Hadapi Salah Paham

14 . Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP21)

15.  Lorenzo Savadori ITA Aprilia Gresini (RS-GP)

Iker Lecuona SPA KTM Tech3 (RC16) DNF

Valentino Rossi ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) DNF

Aleix Espargaro ITA Aprilia Gresini (RS-GP) DNF

Baca Juga: Peresmian Patung Kuda Soekarno Oleh Prabowo dan Megawati, Simak Sejarah di Balik Patung Tersebut

Marc Marquez SPA Repsol Honda (RC213V) DNF

Danilo Petrucci ITA KTM Tech3 (RC16) DNF

Pol Espargaro SPA Repsol Honda (RC213V) DNF.***

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Crash

Tags

Terkini

Terpopuler