Indonesia Dipaksa Mundur dari All England 2021, Tagar BWFMustBeResponsible Jadi Trending Topic

- 18 Maret 2021, 21:30 WIB
Ilustrasi. Tagar #BWFMustBeResponsible trending di Twitter usai Indonesia didiskualifikasi dari All England Open 2021.
Ilustrasi. Tagar #BWFMustBeResponsible trending di Twitter usai Indonesia didiskualifikasi dari All England Open 2021. /Pixabay/Free-Photos

Malu-maluin banget masa keamanannya bisa kalah dari thailand kemaren, #SAVEBADMINTON #BWFMUSTBERESPONSIBLE, #YAE2021,” tulis akun Twitter @Matskyu.

Ayolah fair BWF dan panitia AE. jangan sampai diserang netizen Indonesia lho #JusticeForIndonesianPlayers #SaveINAAthletes #SaveBadminton #BWFMustBeResponsible #CancelAllEngland2021,” tulis akun @eunwoNunu.

Baca Juga: Indonesia Didepak dari Kompetisi All England, Menpora: Kita Tak Akan Tinggal Diam

Beredar kabar yang mengatakan bahwa ada salah seorang pemain bulu tangkis asal Turki yang dikabarkan satu pesawat dengan para pemain bulu tangkis Indonesia saat menuju Inggris.

Namun, pemain Turki tersebut diperbolehkan oleh BWF untuk melanjutkan ke babak 16 besar All England 2021.

Di balik kekecewaan netizen, ada juga warganet yang dengan lapang dada menerima hasil keputusan BWF tersebut, dan meminta para pemain bulu tangkis Tanah Air terus semangat.

Tetap semangat para atlet bulutangkis Indonesia, #BWFMustBeResponsible, #SaveINAAthletes, #SaveBadminton #cancelAllEngland2021,” tulis akun Twitter @arif_shubhi.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah