Jadwal Vaksin Covid-19 Kota Malang 16 dan 17 September 2021, untuk Pelajar dan Umum

- 14 September 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi vaksinasi. Pelajar dan umum dapat mengikuti suntik vaksin Covid-19 pada 16 dan 17 September 2021 di Kota Malang, berikut jadwal dan syarat lengkapnya.
Ilustrasi vaksinasi. Pelajar dan umum dapat mengikuti suntik vaksin Covid-19 pada 16 dan 17 September 2021 di Kota Malang, berikut jadwal dan syarat lengkapnya. /Pixabay/viarami

PR INDRAMAYU – Universitas Islam Malang berkerja sama dengan Sekolah Kristen Charis melaksanakan kegiatan suntik vaksin Covid-19 Kota Malang untuk para pelajar dan umum, berikut jadwal lengpanya..

Suntik vaksin Covid-19 di Kota Malang akan dilaksanakan 2 hari yaitu 16 dan 17 September 2021.

Artikel ini tersedia informasi jadwal vaksin Covid-19 Kota Malang pada 16 dan 17 September 2021 untuk pelajar dan umum.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 Jakarta Pusat 16 dan 18 September 2021, Menggunakan Jenis Pfizer untuk Umum

Sebelum mengikuti kegiatan vaksinasi sebaiknya mencari informasi terlebih dahulu untuk waktu pelaksanaannya.

Berikut informasi mengenai vaksinasi di Kota Malang yang telah dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @charis.indonesia

Kegiatan vaksin Covid-19 ini akan dilaksanakan Kamis 16 September 2021 di sentra vaksin khusus pelajar dan 17 September 2021 yang dibuka untuk umum.

Baca Juga: Prediksi Chelsea vs Zenit St Petersburg di Liga Champions UEFA 15 September 2021

Jam operasional kegiatan vaksin Covid-19 akan dimulai pukul 8.00 WIB.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x