Update Jadwal Vaksin Covid-19 Kota Banda Aceh, Melayani Setiap Senin dan Sabtu

- 12 September 2021, 12:00 WIB
 Ilustrasi Vaksin Covid-19. Inilah jadwal vaksin Covid-19 di Kota Banda Aceh periode September 2021, simak ketentuan dan syaratnya.
Ilustrasi Vaksin Covid-19. Inilah jadwal vaksin Covid-19 di Kota Banda Aceh periode September 2021, simak ketentuan dan syaratnya. /Pixabay.com/lovini

PR INDRAMAYU – Inilah jadwal vaksin Covid-19 untuk masyarakat Kota Banda Aceh di Puskesmas Kopelma Darussalam Kota Banda Aceh.

Jadwal vaksin Covid-19 Kota Banda Aceh akan dilaksanakan setiap Senin dan Sabtu.

Artikel ini tersedia informasi jadwal vaksin Covid-19 Kota Banda Aceh.

Baca Juga: Prediksi AC Milan vs Lazio di Serie A Italia, Dilengkapi Head to Head dan Prakiraan Susunan Pemain

Sebelum mengikuti kegiatan vaksin Covid-1 yang dibuka untuk umum dan diselenggarakan Puskesmas Kopelma Darussalam Kota Banda Aceh, sebaiknya mencari informasi terlebih dahulu untuk waktu pelaksanaannya.

Berikut ini update informasi mengenai jadwal vaksin di Kota Banda Aceh yang telah dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @puskesmaskopelmadarussalam.

Kegiatan vaksin Covid-19 ini hanya akan dilaksanakan setiap Senin dan Sabtu.

Jam operasional kegiatan vaksin Covid-19 08.15 - 12.00 WIB.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans TV Hari Ini Minggu 12 September 2021, Ada Film Alvin and The Chipmunks: The Squeakquel

Bagi yang ingin mengikuti kegiatan vaksin Covid-19 Kota Banda Aceh ini pendaftaraan dilakukan secara langsung ditempat atau on the spot.

Lokasi kegiatan vaksin Covid-19 ini berlokasi di Puskesmas Kopelma Darussalam tepatnya Jl. Inong Bale No.38, Kota Banda Aceh.

Syarat dan ketentuan vaksin dosis pertama:

Baca Juga: Jadwal Acara NET TV Hari Ini Minggu 12 September 2021, Ada De Hakims hingga Tonight Show

1. Peserta yang ingin mengikuti kegiatan vaksinasi wajib membawa KTP.

2. Dikhususkan untuk petugas pelayanan publik, Tenaga Pendidik, Pra lansia 50 tahun keatas dan Lansia 60 tahun keatas.

3. Untuk masyarakat Kota Banda Aceh, diutamakan domisili di wilayah kerja Puskesmas Kopelma Darussalam Kota Banda Aceh.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans 7 Hari Ini Minggu 12 September 2021, Ada Siaran Langsung MotoGP

Kegiatan ini gratis 100 persen tidak dipungut biaya pun.

Karena itulah sebaiknya untuk terus memantau informasi terbaru dan terupdate di Instagram @puskesmakopelmadarussalam .***

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah