Jadwal Vaksin Covid-19 Massal di Kota Surabaya Sabtu 11 September 2021, Kuota Sebanyak 4.000 Orang

- 10 September 2021, 15:24 WIB
 Ilustrasi Vaksin Sinovac. Inilah jadwal vaksin Covid-19 di Kota Surabaya untuk Sabtu 11 September 2021, tersedia kuota hingga 4.000.
Ilustrasi Vaksin Sinovac. Inilah jadwal vaksin Covid-19 di Kota Surabaya untuk Sabtu 11 September 2021, tersedia kuota hingga 4.000. /Pixabay.com/fernandozhiminaicela

PR INDRAMAYU – Terdapat jadwal layanan vaksin Covid-19 massal di Kota Surabaya, Jawa Timur per hari Sabtu 11 September 2021.

Layanan vaksin Covid-19 massal ini diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Surabaya.

Kuota vaksin Covid-19 yang disediakan ada sebanyak 4.000 dosis untuk warga dan yang berdomilisi di Kota Surabaya berusia 12 tahun ke atas.

Baca Juga: Lirik Lagu Lisa BLACKPINK LALISA dengan Terjemahan Bahasa Indonesia Langsung Trending Selang 30 Menit Diunggah

Berikut adalah informasi mengenai jadwal layanan vaksin Covid-19 massal di Kota Surabaya per hari Sabtu 11 September 2021 yang telah dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @sehatsurabayaku.

Vaksin yang akan diberikan oleh layanan vaksinasi ini adalah vaksin jenis Sinovac dosis 1 dan 2.

Kegiatan vaksinasi akan dilaksanakan hari Sabtu 11 September 2021 dimulai dari pukul 9.00 hingga 14.00 WIB.

Baca Juga: Tersedia Jadwal Vaksin Covid-19 Kabupaten Tangerang, 15 September 2021 untuk Anggota Koperasi dan Umum

Lokasi kegiatan vaksinasi akan berlangsung di Convention Hall lantai 6 Plaza Tunjungan 3 Kota Surabaya.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x