Tata Cara Mengikuti Upacara Virtual Peringatan HUT RI ke-76, Digelar Langsung di Istana Merdeka

- 16 Agustus 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi. Akan digelar secara virtual di Istana Merdeka, berikut tata cara masyarakat Indonesia untuk mengikuti upacara  HUT RI ke-76 76 pada 17 Agustus 2021.
Ilustrasi. Akan digelar secara virtual di Istana Merdeka, berikut tata cara masyarakat Indonesia untuk mengikuti upacara HUT RI ke-76 76 pada 17 Agustus 2021. /UNSPLASH/Mufid Majnun

PR INDRAMAYU – Menjelang peringatan hari kemerdekaan Indonesia, pemerintah akan menggelar rangkaian acara terbaru yaitu upacara peringatan HUT RI ke-76 secara virtual.

Upacara virtual peringatan HUT RI ke-76 akan digelar sesuai tanggal hari kemerdekaan Indonesia yaitu 17 Agustus 2021.

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu dari akun Instagram @kemensetneg.ri, masyarakat Indonesia bisa mengikuti serangkaian agenda Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi HUT RI ke-76 secara virtual di Istana Merdeka.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Hari Ini Senin, 16 Agustus 2021, Ketahui Lokasi Terdekat

Berikut alur pendaftaran serta tata cara mengikuti upacara HUT RI ke-76.

Alur Pendaftaran Upacara Virtual HUT RI ke-76

1. Mengakses website pandang.istanapresiden.go.id'

2. Pilih menu “Daftar” pada bagian kanan atas halaman website Istana Presiden;

3. Isi data diri dengan lengkap pada form pendaftaran;

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x