Sejarah Penetapan Hari Bhayangkara 1 Juli, Mulai dari Zaman Majapahit Hingga Awal Kemerdekaan

- 27 Juni 2021, 14:29 WIB
Artikel ini mengandung informasi terkait sejarah penetapan dari Hari Bhayangkara 1 Juli dari mulai zaman Majapahit hingga awal kemerdekaan.
Artikel ini mengandung informasi terkait sejarah penetapan dari Hari Bhayangkara 1 Juli dari mulai zaman Majapahit hingga awal kemerdekaan. /Instagram/@divisihumaspolri

PR INDRAMAYU – Setiap tanggal 1 Juli tiap tahunnya sering diperingati sebagai Hari Bhayangkara.

Hari Bhayangkara 1 Juli ini sendiri merupakan hari yang istimewa bagi Kepolisian Republik Indonesia, karena pada hari tersebut terbentuklah Kepolisian RI (Polri).

Dalam artikel ini terdapat informasi terkait bagaimana sejarah ditetapkannya Hari Bhayangkara 1 Juli, dari mulai zaman Majapahit hingga awal kemerdekaan.

Baca Juga: Link Nonton Nevertheless Episode 2 Sub Indo, Akankah Hubungan Yoo Na Bi dan Park Jae Eon Berlanjut?

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari polri, berikut ini adalah sejarah dari penetapan Hari Bhayangkara 1 Juli.

Pada Zaman Kerajaan Majapahit

Pada zaman kerajaan Majapahit, Patih Gajah Mada membentuk sebuah pasukkan pengamanan yang disebut sebagai Bhayangkara.

Bhayangkara ini memiliki tugas untuk melindungi raja maupun kerajaan.

Baca Juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Bhayangkara ke-75, Lengkap dengan Cara Pasang Foto Profil di Medsos

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x