5 Penyebab Insentif Kartu Prakerja Gagal Cair, Wajib Tahu Agar Bisa Dapat Bantuan Rp1 Juta!

- 5 Juni 2021, 20:13 WIB
Wajib tahu 5 penyebab gagalnya insentif Kartu Prakerja cair, calon peserta Gelombang 17 harus bisa cegah kegagalan.
Wajib tahu 5 penyebab gagalnya insentif Kartu Prakerja cair, calon peserta Gelombang 17 harus bisa cegah kegagalan. /pixabay.com/EmAji

Namun, masih banyak peserta Kartu Prakerja yang gagal dalam mencairkan insentifnya tersebut.

Insentif bisa gagal dicairkan karena adanya penyebab tertentu seperti:

Baca Juga: LINK NONTON Ikatan Cinta 5 Juni 2021, Kandungan Andin Bermasalah Saat Tahu Rahasia Elsa!

1. Belum mengisi ulasan (review) pelatihan di dashboard peserta.

2. Belum memberikan penilaian (rating) pelatihan di dashboard peserta.

3. Nomor rekening atau e-wallet yang didaftarkan pada kartu prakerja tidak aktif.

Baca Juga: Kunjungi Tempat Peristirahatan Baru Sang Ayah, Ria Ricis Tampak Tegar Tak Tunjukkan Air Mata

4. Akun e-wallet peserta belum di-upgrade atau melakukan KYC (verifikasi KTP dan swafoto).

5. Data KTP dan swafoto yang didaftarkan pada e-wallet tidak sesuai dengan yang didaftarkan pada akun kartu prakerja.

Demikianlah penyebab dari gagalnya pencairan insentif.***

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah