Ini Alasan Kru Kapal Selam KRI Nanggala 402 Tidak Segera Keluar Ketika Kapal Tenggelam

- 26 April 2021, 14:35 WIB
Berikut alasan kru kapal selam KRI Nanggala 402 tidak langsung keluar ketika mengetahui kapal tenggelam.
Berikut alasan kru kapal selam KRI Nanggala 402 tidak langsung keluar ketika mengetahui kapal tenggelam. / /Youtube.com/DW News

Lantas muncul pertanyaan mengapa awak KRI Nanggala 402 tak berenang saja keluar saat kapal mulai tenggelam.

Dan mengapa mereka juga tak membuka pintu darurat untuk keluar menyelamatkan diri?

Baca Juga: Sinopsis Para Pencari Tuhan SCTV, 27 April 2021, Viral Putuskan Tak Lanjutkan Perjodohan dengan Putri

Tentu sepertinya ada alasan kuat mengapa para awak kapal KRI Nanggala 402 tidak nekat berenang keluar kapal saat kapal mulai tenggelam.

Untuk menjawab hal tersebut, seperti dikutip mantrasukabumi.com dari kanal Youtube Fakta Militer, pada Senin 26 April 2021, bahwa hal tersebut mustahil dilakukan.

Sebab sebagaimana pada umumnya sebuah kapal selam itu tidak memiliki pintu darurat yang bisa dibuka dengan leluasa.

Baca Juga: TERBARU! Tukarkan Kode Redeem ML Hari Ini 26 April 2021 dan Dapatkan Ratusan Diamonds!

Tak segampang yang dibayangkan, pintu kapal selam jauh lebih rumit, karena dirancang agar tidak bisa dimasuki air laut saat menyelam.

Maka dari itu, untuk penggantinya ada kompartemen penyelamat yang tidak bisa dimasuki air karena memiliki sistem isolasi saat bagian lain kapal selam telah bocor.

Dilansir dari San Francisco Maritime National Park Association, di dalam kompartemen tersebutlah kru kapal selam menyelamatkan diri.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x