Indonesia Berduka, Berikut Daftar 4 Bencana Alam yang Terjadi di Awal 2021

- 19 Januari 2021, 12:26 WIB
Ilustrasi bendera Indonesia, daftar bencana di tanah air di awal 2021.
Ilustrasi bendera Indonesia, daftar bencana di tanah air di awal 2021. /Pixabay/kopikeeran

PR INDRAMAYU – Datangnya tahun 2021 di Indonesia harus diawali oleh terjadinya sejumlah bencana alam.

Di antara bencana yang terjadi tersebut adalah tanah longsor, erupsi gunung berapis, hingga gempa bumi.

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari situs ANTARA, berikut 4 bencana alam yang terjadi di awal 2021:

Baca Juga: Simak Ramalan Horoskop Hari Ini Selasa 19 Januari 2021: Cancer, Kendalikan Amarahmu Ya!

1. Tanah Longsor Sumedang

Bencana ini terjadi pada Sabtu, 9 Januari 2021 pukul 16.00 WIB dan 19.00 WIB. Bencana ini menyebabkan 32 orang meninggal, 25 orang terluka, 8 orang hilang, 14 bangunan rusak, dan 1.020 orang mengungsi.

Daerah yang terdampak adalah Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat.

Baca Juga: Cek Fakta: Beredar Video Mobil Terseret Banjir di Kalimantan Selatan, Simak Faktanya!

2. Erupsi Gunung Semeru

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x