Jadwal Vaksin Covid-19 Keliling di Jakarta Utara 2 - 14 September 2021, Daftar Online Sekarang Juga

1 September 2021, 16:30 WIB
Ilustrasi vaksin Corona. Simak jadwal vaksin Covid-19 keliling di Jakarta Utara untuk tanggal 2 sampa 14 September 2021 yang dilaksanakan di Pluit Village. /Pexels.com/ Nataliya Vaitkevich

PR INDRAMAYU - Berikut informasi terkait jadwal vaksin Covid-19 keliling di Jakarta Utara yang dapat diikuti oleh masyarakat umum.

Jadwal vaksin Covid-19 keliling di Jakarta Utara ini tersedia sebanyak 120 kuota setiap harinya.

Masyarakat yang akan mengikuti kegiatan vaksin Covid-19 keliling di Jakarta Utara ini bisa mendaftarkan diri melalui website yang tersedia di artikel ini.

Berikut informasi selengkapnya mengenai jadwal vaksin Covid-19 keliling di Jakarta Utara setiap Senin hingga Jumat mulai 2 - 14 September 2021 seperti dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari unggahan Instagram @vaksincovid19_sillomp pada 1 September 2021:

Baca Juga: Update Jadwal Vaksin Covid-19 Kabupaten Bogor Kamis 2 September 2021, Tersedia Jenis AstraZeneca Hingga Pfizer

Jadwal Vaksin Covid-19 Jakarta Utara

Tanggal: 1 - 14 September 2021

Hari: Senin - Jumat

Waktu: 11.00 - 15.00 WIB

Lokasi: Pluit Village, Lantai 1 Second Corridor

Jenis vaksin: Sinovac dan AstraZeneca

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Kota Malang Sabtu 4 September 2021, Ada 700 Kuota Dosis 1

Syarat dan Ketentuan

- Jenis vaksin sesuai ketersediaan.

- Kuota sebanyak 120 orang per hari.

- Usia minimal 12 tahun ke atas.

- Membawa identitas: KTP atau KK asli dan fotokopi.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Jakarta Pusat 1-2 September 2021, Terbuka Untuk Masyarakat Umum

- Khusus Warga Negara Indonesia.

- Khusus yang belum pernah mendapatkan vaksin Covid-19.

Informasi Pendaftaran

Pendaftaran vaksin Covid-19 di Pluit Village, Jakarta Utara, dapat dilakukan secara online dengan mengisi formulir melalui tautan di bawah ini.

Daftar Vaksin Covid-19 di Jakarta Utara

Calon penerima vaksin diwajibkan selalu menjaga protokol kesehatan selama di lokasi vaksinasi.***

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Instagram @vaksincovid19_sillomp

Tags

Terkini

Terpopuler