Jadwal Mobil Vaksin Keliling Jakarta Hari Ini Jumat, 23 Juli 2021, Dilengkapi Lokasi dan Jam Operasinya

23 Juli 2021, 09:37 WIB
Artikel ini mengandung informasi terkait jadwal mobil vaksin keliling Jakarta Jumat 23 Juli 2021. /Instagram/@dkijakarta

PR INDRAMAYU – Indonesia terus berupaya untuk melakukan proses vaksinasi di seluruh Indonesia agar angka Herd Immunity dapat tercapai di Indonesia.

Untuk mendukung program vaksin salah satunya upaya dari Pemerintah Provinsi Jakarta adalah membuat program jadwal mobil vaksin keliling yang hari ini Jumat 23 Juli 2021 beroperasi.

Dalam artikel ini terdapat jadwal mobil vaksin keliling Jakarta hari ini Jumat 23 Juli 2021, lengkap dengan lokasi dan jam operasionalnya.

Baca Juga: Hari Anak Nasional HAN 23 Juli Lengkap dengan Sejarah, Kronologi, Tema, Tagline yang Dipilih dan Makna Logo

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @jsclab, berikut ini terdapat jawal mobil vaksin keliling melalui pendaftaraan aplikasi Jaki dan kelurahan RT/RW setempat.

Untuk pendaftaraan melalui JAKI ada beberapa lokasi untuk proses vaksinasi diantaranya:

1. Wilayah Jakarta Pusat

Baca Juga: UPDATE Jadwal Vaksi di Kabupaten Indramayu Jumat 23 Juli 2021, Ada 41 Puskesmas yang Membuka Vaksinasi Gratis

- Mobil Vaksin – Rawasari, lokasi di Pos RW 04 Kel. Rawasari Kec. Cempaka Putih, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

- Mobil Vaksin – Duri Pulo, lokasi di Masjid Nurussamaniyah (Jl. CIbunar Raya) Kel. Duri Pulo Kec. Gambar, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

- Mobil Vaksin – Johar Baru, lokasi di Pos RW 08 Kel. Johar Baru Kec. Johar Baru, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

Baca Juga: Link Nonton Streaming Kingdom: Ashin of the North Sub Indo, Tayang Hari Ini Jumat 23 Juli 2021!

- Mobil Vaksin – Menteng, lokasi di Jl. Menteng Tenggulun (Pos RT) Kel. Menteng Kec. Menteng beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

- Mobil Vaksin – Mangga Dua Selatan, lokasi di Taman Pangeran Jayakarta, Jl. Pangeran Jayakarta RT. 08 RW 09 Kel. Mangga Dua Selatan Kec. Sawah Besar, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

2. Wilayah Jakarta Barat

Baca Juga: 60 Link Download Twibbon Tema Hari Anak Nasional (HAN) 23 Juli 2021 Terbaru dan Terpopuler

- Mobil Vaksin – Wijaya Kusuma, lokasi di Pos RW 5 (Jl. Tubagus Angke Gg. Karyawan) Kel. Wijaya Kusuma Kec. Grogol Petamburan, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

Kemudian berikut ini adalah pendaftaraan melalui Kelurahan RT/RW setempat

1. Wilayah Jakarta Pusat

Baca Juga: Daftar Rumah Sakit Kota Bandung yang Menyediakan Layanan Vaksin Covid-19, Dilengkapi Jadwal dan Nomor Telepon

- Mobil Vaksin – Gn. Sahar Selatan, lokasi di Sekolah Taman Siswa Kemayoran Jalan Garuda No 25 Kel. Gn. Sahari Selatan Kec. Kemayoran, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

2. Wilayah Jakarta Barat

- Mobil Vaksin – Kamal, lokasi di Pondok Pesantren Al Ikrom Kel. Kamal Kec. Kalideres, beroperasi pada jam 8.00-12.00 WIB

Baca Juga: Link Baca dan Spoiler My Hero Academia Chapter 321: Break Selama 1 Minggu, Berikut Perkiraan Tanggal Rilisnya

Mari segera mendaftar dan mengikuti program vaksinasi di Jakarta ini agar angka Herd Immunity bisa segera tercapai di Indonesia, sehingga kasus Covid-19 bisa lebih terkendali.***

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @jsclab

Tags

Terkini

Terpopuler