Jadwal Vaksin Covid-19 Kabupaten Indramayu Sabtu 28 Agustus 2021, Ada 27 Puskesmas yang Melayani Dosis 1 dan 2

- 28 Agustus 2021, 06:24 WIB
Berikut ini adalah update jadwal vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu, Sabtu, 28 Agustus 2021, tersedia di 27 Puskesmas.
Berikut ini adalah update jadwal vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu, Sabtu, 28 Agustus 2021, tersedia di 27 Puskesmas. /PEXELS/Alena Shekhovtcova

PR INDRAMAYU – Kabar gembira untuk seluruh warga Kabupaten Indramayu karena jadwal vaksin Covid-19 telah update kembali.

Kegiatan pelaksanaan vaksin Covid-19 akan dilaksanakan hari ini Sabtu 28 Agustus 2021.

Dalam artikel ini terdapat jadwal lengkap vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu, Sabtu 28 Agustus 2021, tersedia 27 Puskesmas yang melayani dosis 1 dan 2.

Baca Juga: Ramalan Shio Hari Ini, Sabtu 28 Agustus 2021: Shio Ular Alami Masalah Kesehatan

Sebelum berangkat pastikan telah mencari tahu informasi apa saja yang dibutuhkan sebelum melakukan vaksinasi.

Seperti jenis vaksin apa yang digunakan, berapa jumlah kuotanya, bagaimana mekanisme pendaftaran dan informasi lainnya yang masih dibutuhkan.

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @dinkes_indramayu, berikut ini merupakan informasi detail lainnya yang dibutuhkan para pembaca.

Baca Juga: Tersisa Sedikit Kode Redeem GI ‘Genshin Impact’ 28 Agustus 2021, Dapatkan Hadiah Ratusan Primogems dari Mihoyo

Kegiatan vaksin Covid-19 hari ini akan dilaksanakan pada Sabtu 28 Agustus 2021, untuk lokasi sendiri tersedia di 42 titik puskesmas yang bisa kamu coba kunjungi.

Berikut merupakan 42 puskesmas yang akan mengadakan vaksin Covid-19 secara gratis.

1. Puskesmas Cidempet, kapasitas vaksin 100 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat dan siswa

Baca Juga: Terdapat 67 Redeem ML ‘Mobile Legends’ 28 Agustus 2021, Dapatkan Ribuan Diamonds dari Moonton, Terbatas!

2. Puskesmas Cantigi, kapasitas vaksin 200 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

3. Puskesmas Kandanghaur, kapasitas vaksin Sinovac 220 orang, sementara untuk Moderna ada 150, dosis 1 dan masyarakat

4. Puskesmas Kertasemaya, kapasitas vaksin 210 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Terbaru 40 Kode Redeem PUBG Mobile 28 Agustus 2021 dari Tencent Games, Dapatkan Stealth Brigade Set, Terbatas!

5. Puskesmas Wanakaya, kapasitas vaksin 120 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

6. Puskesmas Sidamulya, kapasitas vaksin 199 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

7. Puskesmas Cikedung, dosis 3 untuk nakes 14 orang, sementara kapasitas vaksin 100 orang,terdiri dari dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Dapatkan 50 Kode Redeem FF Free Fire 28 Agustus 2021, Segera Klaim Hadiah Cosmic Bounty hunter dari Garena

8. Puskesmas Margadadi, kapasitas vaksin 300 orang, dosis 1, untuk masyarakat

9. Puskesmas Sindang, kapasitas vaksin 100 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

10. Puskesmas Krangkeng, kapasitas vaksin 30 orang, dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: 2 Waktu Terbaik untuk Tidur Menurut dr. Zaidul Akbar, Bisa Buat Lemak Rontok dan Jantung Sehat!

11. Puskesmas Sukagumiwang, kapasitas vaksin 100 orang untuk dosis 1, untuk siswa

12. Puskesmas Sukra, kapasitas vaksin 100 orang untuk dosis 1, untuk masyarakat

13. Puskesmas Kroya, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1, untuk ibu hamil

Baca Juga: Prediksi Atalanta vs Bologna di Serie A Italia 28 Agustus 2021, Dilengkapi Head to Head dan Line Up

14. Puskesmas Jatibarang, kapasitas vaksin 400 orang, untuk dosis 1, untuk masyarakat

15. Puskesmas Gantar, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

16. Puskesmas Drunten Wetan, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Prediksi Bayern Munchen vs Hertha Berlin di Liga Jerman, Lengkap dengan H2H hingga Skor Akhir

17. Puskesmas Gabuswetan, kapasitas vaksin 160 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

18. Puskesmas Kertawinangun, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat dan Ibu hamil

19. Puskesmas Tukdana, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Turki Pesan Vaksin Nusantara Meski BPOM Belum Keluarkan Izin, Anggota DPR RI: Tolong Diperhatikan

20. Puskesmas Kedokanbunder, kapasitas vaksin 150 orang, untuk dosis 1, untuk anak SMA

21. Puskesmas Losarang, kapasitas vaksin 1000 orang, untuk dosis 2, untuk pelajar

22. Puskesmas Tugu, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2 khusus masyarakat

Baca Juga: Update Covid-19 di Indramayu Jumat 27 Agustus 2021, Pasien Semakin Berkurang

23. Puskesmas Lohbener, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

24. Puskesmas Widasari, kapasitas vaksin 60 orang, terdiri dari dosis 1 hanya 60 orang dan dosis 2 untuk 100 orang, untuk masyarakat

25. Puskesmas Haurgeulis,, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 2, untuk masyarakat

26. Puskesmas Kaplongans, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 Kota Bogor Besok Sabtu 28 Agustus 2021, Tersedia Jenis Pfizer untuk Dosis 1

27. Puskesmas Kerticala, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

28. Puskesmas Kedokanbunder, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

29. Puskesmas Anjatan, kapasitas vaksin 150 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: Jadwal Vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Indramayu Besok, Sabtu 28 Agustus 2021 dengan Vaksin Moderna

30. Puskesmas Pasekan, kapasitas vaksin 150 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

31. Puskesmas Karangampel, kapasitas vaksin 150 orang, untuk dosis 2, untuk masyarakat

32. Puskesmas Babadan, kapasitas vaksin 1000 orang, dosis 1, khusus untuk siswa SMAN 1 Sindang

Baca Juga: Link Nonton Ikatan Cinta 27 Agustus 2021 Malam Ini Kondisi Nino Buat Lega Andin dan Mama Karina

33. Puskesmas Lelea, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

34. Puskesmas Kiajaran Wetan, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

35. Puskesmas Cipancuh, kapasitas vaksin 36 orang, untuk dosis 1, untuk Ibu hamil

Baca Juga: Jadwal Tayang Sianida, Saksikan Sekarang Juga Hanya di WeTV Gratis!

36. Puskesmas Cemara, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

37. Puskesmas Kedungwungu, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk siswa SMKN 1 Krangkeng

38. Puskesmas Temiyang, kapasitas vaksin 200 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Baca Juga: 4 Drama Korea yang Tayang di Netflix September 2021, Saksikan Lee Jung Jae dalam Squid Game!

39. Puskesmas Sliyeg, kapasitas vaksin 78 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

40. Puskesmas Terisi, kapasitas vaksin 100 orang, dosis 1, untuk siswa

41. Puskesmas Tambi, kapasitas vaksin 150 orang, untuk dosis 1, untuk siswa

Baca Juga: Ramalan Zodiak Sabtu 28 Agustus 2021 untuk Libra hingga Pisces, Besok Aquarius Ada Masalah dengan Utang

42. Puskesmas Balongan, kapasitas vaksin 100 orang, untuk dosis 1 dan 2, untuk masyarakat

Untuk informasi lebih lengkapnya lagi kamu bisa datang ke lokasi pelaksanaan Covid-19 di Kabupaten Indramayu, atau bertanya melalui media sosialnya.

Mari kita sukseskan program vaksin Covid-19 agar dampak dari Covid-19 bisa dikurangi secara perlahan.***

Editor: Thytha Surya Swastika


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x