Sebentar Lagi Indramayu Akan Punya Universitas Negeri Sendiri, Ini Dia Gambaran Lokasinya!

- 13 April 2021, 15:43 WIB
Wakil Bupati Indramayu, Lucky Hakim, dan Rektor Universitas Wiralodra Indramayu, Ujang Suratno, berfoto bersama.*
Wakil Bupati Indramayu, Lucky Hakim, dan Rektor Universitas Wiralodra Indramayu, Ujang Suratno, berfoto bersama.* /Hendra Sumiarsa/Cirebon Raya

Baca Juga: Setelah Data Facebook Bocor, Kini 500 Juta Profil Pengguna LinkedIn Dijual di Forum Peretas

"Kalau ada lahan punya provinsi bisa kita minta, Pak Gubernur pasti mengijinkan sekaligus menghibahkan jika untuk kemajuan pendidikan. Atau bisa juga patungan, kami (Pemkab Indramayu) dengan provinsi," jelas Lucky.

Terkait hal ini pun Lucky menegaskan bahwa proses ini tentunya masih butuh perjuangan politik juga dari pihak-pihak terkait.

"Maksudnya begini,usulan perubahan status ini juga akan melibatkan DPR RI. Nah, kalau mereka tidak mendukung percuma saja. Jadi saya akan melakukan pendekatan kepada teman-teman lama saya di DPR RI agar ikut mendorong terwujudnya PTN di Indramayu. Kalau untuk kemajuan pendidikan kenapa tidak," pungkas Lucky.***

Artikel ini telah tayang di Cirebon Raya dengan judul Tahun 2022 Indramayu Memiliki Perguruan Tinggi Negeri, Ini Lokasinya.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Cirebon Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x