Antisipasi Banjir, Polsek Bongas Bangun Posko Siaga Bencana Alam

- 29 Januari 2021, 20:59 WIB
Polsek Bongas bangun posko siaga bencana alam.*
Polsek Bongas bangun posko siaga bencana alam.* /

PR INDRAMAYU - Akhir-akhir ini Kabupaten Indramayu sering diguyur hujan.

Sehingga bencana banjir selalu menjadi kekhawatiran masyarakat di Kabupaten Indramayu.

Untuk mengantisipasi bencana alam banjir, Polsek Bongas jajaran Polres Indramayu bersama Forkopimcam Kecamatan Bongas mendirikan Posko siaga bencana alam pada Jumat, 29 Januari 2021.

Baca Juga: Inalillahi wa inna ilahi rajiun, Pemain Sinetron Preman Pensiun Meninggal Dunia

Kasubbag Humas Polres Indramayu AKP Budiyanto menyampaikan bahwa Posko siaga bencana alam berlokasi di Mapolsek Bongas Kecamatan Bongas, Kabupaten Indramayu.

"Posko ini dibuat mengantisipasi adanya bencana alam, baik banjir, angin puting beliung, tanah longsor," ungkap Budiyanto, seperti dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com melalui Polres Indramayu, pada Jumat 29 Januari 2021.

Posko siaga bencana alam ini akan menjadi Pusat Informasi bagi warga di Wilayah Kecamatan Bongas.

Baca Juga: CEO Eiger Ronny Lukito Mengaku Salah, Ucap Permohonan Maaf atas Surat Keberatan Video Ulasan Dian Widiyanarko

Selain itu, posko tersebut didirikan untuk membangun Ketahanan dan Keamanan di wilayah Kecamatan Bongas.

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi

Sumber: Tribrata News Indramayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah