Jadwal Vaksin Covid-19 Kabupaten Indramayu 21 Agustus 2021, Tersedia untuk Masyarakat Umum Hingga Pelajar

21 Agustus 2021, 06:44 WIB
Ilustrasi vaksin Covid-19. Berikut jadwal vaksin Covid-19 Kabupaten Indramayu pada hari ini Sabtu, 21 Agustus 2021 dosis 1-3, untuk masyarakat umum hingga pelajar. /Pixabay.com/andresr/

PR INDRAMAYU - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Indramayu mengumumkan kembali jadwal kegiatan vaksin Covid-19 yang tersebar di beberapa Puskesmas.

Beberapa Puskesmas di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, juga akan melayani pelaksanaan vaksin Covid-19 untuk dosis 1 sampai 3 dengan sasaran yang berbeda.

Pelaksanaan vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu ini menyasar kepada masyarakat umum, pelajar hingga tenaga kesehatan.

Baca Juga: Update Jadwal Vaksin Covid-19 di Kota Bekasi, 18 hingga 31 Agustus 2021, Khusus Sinovac Dosis 1

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @dinkes_indramayu, berikut jadwal vaksin Covid-19 pada hari ini, Sabtu, 21 Agustus 2021 di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat.

Dosis 1 dan 2 untuk Masyarakat Umum

1. Puskesmas Losarang

Kuota : 100 orang

2. Puskesmas Kedokanbunder

Kuota : 100 orang

Baca Juga: UPDATE Kasus Covid-19 Indonesia Sabtu 21 Agustus 2021, Pagi Ini Jumlah Pasien Sembuh Masih Lebih Tinggi

3. Puskesmas Cidempet

Kuota : 100 orang

4. Puskesmas Temiyang

Kuota : 100 orang

5. Puskesmas Margadadi

Kuota : 150 orang

Baca Juga: Ramalan Shio Sabtu 21 Agustus 2021: Shio Ayam Dimanfaatkan Seseorang

6. Puskesmas Tugu

Kuota : 100 orang

7. Puskesmas Kroya

Kuota : 100 orang

8. Puskesmas Kedungwungu

Kuota : 150 orang

Baca Juga: Update Covid-19 Kota Bandung Hari Ini Sabtu 21 Agustus 2021, Kecamatan Coblong 116 Kasus

9. Puskesmas Kertawinangun

Kuota : 100 orang

10. Puskesmas Krangkeng

Kuota : 100 orang

11. Puskesmas Bugis

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Hari Maritim Nasional, Diperingati pada Sabtu 21 Agustus 2021

12. Puskesmas Kaplongan

Kuota : 200 orang

13. Puskesmas Balongan

Kuota : 100 orang

14. Puskesmas Tukdana

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Prediksi Torino vs Atalanta di Serie A 22 Agustus 2021, Dilengkapi Perkiraan Hasil Akhir

15. Puskesmas Anjatan

Kuota : 50 orang

16. Puskesmas Gabuswetan

Kuota : 100 orang

17. Puskesmas Terisi

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Prediksi Pertandingan Levante vs Real Madrid di La Liga, Los Blancos Masih Andalkan Karim Benzema

18. Puskesmas Cantigi

Kuota : 100 orang

19. Puskesmas Cemara

Kuota : 100 orang

Dosis 2 untuk Masyarakat Umum

20. Puskesmas Lohbener

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Prediksi Coventry City vs Reading di Liga Championship 21 Agustus 2021, Dilengkapi Head to Head

21. Puskesmas Bongas

Kuota : 50 orang

22. Puskesmas Plumbon

Kuota : 100 orang

23. Puskesmas Karangampel

Kuota : 70 orang

Baca Juga: Link Nonton What If Episode 3 Sub Indo, Loki Akan Menginvasi Bumi dengan Cara Berbeda

24. Puskesmas Sukra

Kuota : 100 orang

25. Puskesmas Sindang

Kuota : 100 orang

26. Puskesmas Pondoh

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Prediksi Crystal Palace vs Brentford di Liga Inggris, Dilengkapi Head to Head dan Susunan Pemain

27. Puskesmas Jatisawit

Kuota : 100 orang

28. Puskesmas Drunten Wetan

Kuota : 50 orang

29. Puskesmas Babadan

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Link Nonton Nevertheless Episode 10 Sub Indo, Yoo Na Bi Akan Pilih Yang Do Hyuk atau Park Jae Uhn?

30. Puskesmas Kiajaran Wetan

Kuota : 100 orang

31. Puskesmas Sidamulya

Kuota : 100 orang

32. Puskesmas Tambi

Kuota : 100 orang

Baca Juga: 4 Alasan Kenapa Harus Migrasi ke TV Digital, Simak Penjelasannya Berikut Ini

33. Puskesmas Gantar

Kuota : 120 orang

34. Puskesmas Sukagumiwang

Kuota : 150 orang

35. Puskesmas Pasekan

Kuota : 100 orang

Baca Juga: Prediksi Levante vs Real Madrid di La Liga, Karim Benzema Siap Jadi Mimpi Buruk Bagi Tuan Rumah

Dosis 1 untuk Pelajar atau Siswa

36. Puskesmas Lelea

Kuota : 100 orang

37. Puskesmas Kerticala

Kuota : 130 orang

38. Puskesmas Jatibarang

Kuota : 500 orang

Baca Juga: Update Jadwal Vaksin Covid-19 di Kota Bandung Agustus 2021, Digelar Secara Massal

Dosis 3 untuk Tenaga Kesehatan

39. Puskesmas Patrol

Kuota : 10 orang

40. Puskesmas Cikedung

Kuota : 14 orang

Itulah jadwal terbaru pelaksanaan vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu yang akan diselenggarakan pada hari ini Sabtu, 21 Agustus 2021.***

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Instagram @dinkes_indramayu

Tags

Terkini

Terpopuler