Jabarano Coffee Makin Hits Setelah Ridwan Kamil Ajak Kongkow Prabowo, Ini 5 Alasan Kafe Ini Layak Dikunjungi

- 16 Desember 2023, 22:34 WIB
Jabarano Coffee. /Instagram @jabaranocoffee
Jabarano Coffee. /Instagram @jabaranocoffee /

Selain itu, Jabarano Coffee yang ada di Jalan Braga ini lahannya cukup luas dan nyaman dengan berbagai fasilitas dan sudut menarik yang layak diabadikan di akun Instagram.

Baca Juga: Simak Lirik Lagu Coffee yang Dinyanyikan Kyuhyun Super Junior, Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia

Konsepnya perpaduan antara gaya masa lampau dengan kekinian yang membuat pengunjung betah dan ingin pindah-pindah spot.

Berikut ini beberapa alasan mengapa kita harus mampir di Jabarano Coffee Jalan Braga kalua sedang ada di Bandung:

Lokasinya Strategis

Jabarano Coffee ada di Jalan Braga yang sangat strategis, lantaran berada di kawasan kota, sehingga gampang dijangkau orang.

Jika sebelumnya orang yang melintas di kawasan Braga tak ada tempat memanjakan untuk nongkrong, kini siapapun bakal tertarik untuk mampir.

Karena ada di lokasi strategis, kini Jabarano Coffee selalu ramai pengunjung yang datangh dari berbagai penjuru, bahkan tak hanya Bandung, tapi juga dari berbagai daerah yang tertarik mampir karena viral.

Usung Konsep Kekinian

Alasan berikutnya kenapa kita wajib mampir karena Jabarano Coffee yang ada di Jalan Braga ini punya konsep kafe kekinian.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah