BPBD Jawa Barat Ingatkan Beberapa Potensi Gangguan Cuaca bagi Pemudik Jalur Pantura

- 28 April 2022, 23:24 WIB
Anggota unit Lantas Polres Subang dan ptugas PUPR serta warga sedang membereskan tiang PJU yang rubuh di Jalur Pantura berbatasan Ciasem dengan Patokbeusi, Senin (24/4/2022) sore.
Anggota unit Lantas Polres Subang dan ptugas PUPR serta warga sedang membereskan tiang PJU yang rubuh di Jalur Pantura berbatasan Ciasem dengan Patokbeusi, Senin (24/4/2022) sore. /Dally Kardilan/Galamedia/

Selain bencana alam, ia juga mengimbau masyarakat untuk tetap waspada terhadap COVID-19.  Pergerakan orang dalam jumlah besar harus diantisipasi dengan prokes yang ketat.

Baca Juga: Peluang Besar Jadi PNS, Pendaftaran Sekolah Kedinasan Ditutup Tiga Hari Lagi, Buruan Daftar

Untuk mengantisipasi, Jabar menyiagakan 22 Disaster Relieve Unit (DRU) dilengkapi alat berat yang dapat dipakai sewaktu-waktu jika ada bencana.

BPBD juga menyediakan posko di wilayah kabupaten/kota yang rawan bencana yang diisi petugas BPBD, Dishub, Damkar, PMI, ORARI, hingga pramuka.***

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x