Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang, Kapolda Jabar : Pelakunya Segera Diungkap

- 23 Februari 2022, 20:55 WIB
Kabid Humas Polda Jabar Ibrahim Tompo saat memberikan keterangan tentang Kasus Subang. Ratusan saksi telah diperiksa.
Kabid Humas Polda Jabar Ibrahim Tompo saat memberikan keterangan tentang Kasus Subang. Ratusan saksi telah diperiksa. /yedi supriadi/DeskJabar.com

INDRAMAYUHITS -- Terjadi di bulan Agustus tahun lalu, hingga kini kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang, Jawa Barat, belum terungkap pelakunya.

Hal itu diakui Kapolda Jabar Irjen Suntana, Rabu 23 Februari 2022.

Meski begitu Suntana optimis jajarannya akan sanggup mengungkap kasus yang mendapat perhatian warga masyarakat tersebut.

Baca Juga: Tak Mau Jadi Metropolitan, Bima Arya Bangun Bogor Jadi Kota dalam Taman

Dikatakan, dalam waktu dekat kepolisian akan dapat mengungkap siapa pelaku pembunuhan terhadap ibu dan anak, Tuti Suhartini dan Amelia tersebut.

Kasus di Subang itu populer dengan sebutan Kasus Subang. Selain media massa, jagad media sosial juga sempat diramaikan dengan pembagian informasi tentang peristiwa yang mengagetkan tersebut.

Dikutip indramayu.pikiran-rakyat.com dari berita portalmajalengka.pikiran-rakyat.com berjudul "KASUS SUBANG TERBARU, Kapolda Jabar Ungkap Siapa Pelaku Utama dan Motif Pembunuhan Ibu dan Anak Segera," Ditreskrimum Polda Jabar segera mengungkap pelaku pembunuhan ibu dan anak di Subang.

Baca Juga: Link Live Streaming Persebaya vs Arema FC, Bajul Ijo Siap Stop Catatan Rekor Tak Terkalahkan Singo Edan

Kapolda Jabar Irjen Suntana mengaku optimistis dalam waktu dekat kasus pembunuh ibu dan anak di Subang bisa terselesaikan.

Halaman:

Editor: Wardoyo Kartorejo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x