Yuk Baca Quran di Bulan Ramadhan 2021 Surat Al ‘Alaq, Latin, dan Artinya

- 4 April 2021, 16:00 WIB
Ilustrasi Al Quran. Berikut isi surat Al ‘Alaq, latin, dan artinya  yang bisa dibaca di bulan Ramadhan 2021 baik saat salat tarawih maupun tadarus Al Quran.
Ilustrasi Al Quran. Berikut isi surat Al ‘Alaq, latin, dan artinya yang bisa dibaca di bulan Ramadhan 2021 baik saat salat tarawih maupun tadarus Al Quran. /Pixabay/hmzasefaa

Artinya: yaitu) ubun-ubun orang yang mendustakan dan durhaka.

فَلْيَدْعُ نَادِيَهٗۙ - ١٧

Fal yad’u nâdiyahu.

Artinya: Maka biarlah dia memanggil golongannya (untuk menolongnya),

سَنَدْعُ الزَّبَانِيَةَۙ - ١٨

Sa nad’uz zabâniyata.

Artinya: Kelak Kami akan memanggil Malaikat Zabaniyah, (penyiksa orang-orang yang berdosa),

كَلَّاۗ لَا تُطِعْهُ وَاسْجُدْ وَاقْتَرِبْ ۩ ࣖ - ١٩

Kallâ. Lâ tuthi’hu wasjud waqtarib.

Artinya: sekali-kali tidak! Janganlah kamu patuh kepadanya; dan sujudlah serta dekatkanlah (dirimu kepada Allah).***

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Quran Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah