Ada Anggur Merah dan Jambu Biji, Simak 6 Buah Berikut yang Bisa Cegah Stroke

- 2 Maret 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi buah-buahan. Memakan 6 buah berikut ternyata bisa mencegah stroke serta bisa meningkatkan kesehatan, 2 di antaranya adalah anggur merah dan jambu biji.
Ilustrasi buah-buahan. Memakan 6 buah berikut ternyata bisa mencegah stroke serta bisa meningkatkan kesehatan, 2 di antaranya adalah anggur merah dan jambu biji. /Pixabay/Couleur

PR INDRAMAYU – Terdapat 6 buah yang jika dikonsumsi bisa mencegah stroke, dua di antaranya adalah anggur merah dan jambu biji.

Anggur merah dan jambu biji ditengarai menjadi dua di antara 6 buah yang apabila dimakan, bisa mencegah stroke serta bisa meningkatkan kesehatan.

Selain anggur merah dan jambu biji, buah lainnya seperti semangka juga menjadi salah satu di antara 6 buah yang bisa mencegah stroke apabila dikonsumsi.

Baca Juga: Memiliki Rasanya yang Khas, Daun Mint Ternyata Punya Banyak Manfaat untuk Kesehatan

Karena kandungannya yang sangat bermanfaat untuk kesehatan, memakan buah ini pun dipercaya bisa mencegah stroke dan meningkatkan kesehatan.

Sebagaimana diberitakan Mantra Sukabumi dalam artikel berjudul Kabar Gembira, Makan Buah ini Secara Rutin Dapat Cegah Stroke dan Tingkatkan Kesehatan, stroke bisa terjadi akibat penyempitan pembuluh darah yang mengakibatkan terhalangnya laju darah.

Daftar 6 buah yang bisa mencegah stroke serta bisa meningkatkan kesehatan:

Baca Juga: Prakiraan Hujan Indonesia 2-4 Maret 2021: Bengkulu, Jateng, Jatim Berpotensi Hujan Sedang

  1. Alpukat

Vitamin E yang terkandung pada buah ini (alpukat) berguna untuk mencegah oksidasi kolestrol dan potasium

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x