Budi Dalton Beberkan Kisah Kopi Terbaik yang Dia Minum di Italia, Ternyata Berasal dari Jawa Barat

- 3 Juni 2021, 14:25 WIB
Budi Dalton dan koleksi kujangnya. Budi Dalton membagikan kisah kala dia mencicipi kopi yagng dia kira berasal dari Italia, namun ternyata berasal dari Puntang Jawa Barat.
Budi Dalton dan koleksi kujangnya. Budi Dalton membagikan kisah kala dia mencicipi kopi yagng dia kira berasal dari Italia, namun ternyata berasal dari Puntang Jawa Barat. /Pikiran Rakyat/Arif Hidayah/

“Dan itu terjadi oleh saya sendiri ya, bukan dongeng dari orang,” kata Budi Dalton menambahkan.

Dalam kesempatan yang sama, dia juga menerangkan bahwa, Bupati Cianjur Wira Tanu Datar III pernah mengirimkan 4 kuintal kopi pada tahun 1726.

“Artinya pernyataan ini, bisa dikoreksi ya, 1726 kalo tidak salah, jadi di Jawa Barat ini ada di daerah Cianjur khususnya Wira Tanu Datar III mengirim 4 kuintal kopi lewat kapal-kapal itu ke Amsterdam lalu ada festival kopi dan lain-lain,” ujarnya.

Baca Juga: 60 Link Bingkai Foto Twibbon Selamat Hari Sepeda Sedunia 3 Juni 2021, Cocok Jadi Profil Media Sosial

“Dan Raja Luis Prancis itu menyatakan kopi terbaik itu yang dari Jawa, yang kebetulan dikirimkan oleh Bupati Cianjur Wira Tanu Datar III,” kata dia menerangkan.

Kejadian tersebut menurut Budi Dalton terjadi pada tahun 1726.

“Dan dinyatakan saat itu di dalam lelangnya, itu termahal, itu 1726 kalau tidak salah terjadinya, bahkan mereka meminta bibitnya dari sini untuk dikirim, di sana ada namanya kalau di kita namanya Kebun Raya Bogor ya,” katanya lagi.

Baca Juga: Hasil Uji Coba Jelang Euro 2021: Prancis Tampil Meyakinkan, Inggris Menang Tipis, Belanda dan Jerman Tertahan

Menurutnya, di sana ada sebuah Kebun Raya yang minta ditanami bibit kopi dari Jawa.

“Di kota itu ada sebuah Kebun Raya, dan minta ditanami sampai saat ini juga ada asalnya dari Jawa,” katanya.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: YouTube Ramon Y. Tungka: FURTHER


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x