Seputar Ramadhan 2021: Ini Resep Es Cendol Ala Rumahan, Hidangan Takjik Berbuka Puasa untuk Keluarga

- 21 April 2021, 08:15 WIB
Ilustrasi. Yuk simak resep es cendol ala rumahan yang cocok jadi hidangan takjil untuk keluarga.*
Ilustrasi. Yuk simak resep es cendol ala rumahan yang cocok jadi hidangan takjil untuk keluarga.* /Pixabay.com/cegoh

Baca Juga: Ramalan Shio Rabu 21 April 2021, Hari yang Menyenangkan untuk Shio Tikus

1. Iris daun pandan yang sudah dicuci, lalu masukkan ke dalam blender. Tambahkan air secukupnya, blender hingga halus dan encer.

2. Saring daun pandan yang sudah diblender untuk memisahkan dari ampasnya. Ambil airnya saja.

3. Siapkan panci. Masukkan tepung beras, tepung maizena, tepung hunkwe, agar-agar, 2 tetes pewarna makanan hijau, garam, kapur sirih, air daun pandan, dan air putih sisa.

Baca Juga: KULTUM RAMADHAN PAGI INI: Hukum dan Keutamaan Menyegerakan Buka Puasa dalam Islam

4. Aduk terus hingga rata, jangan ditinggal. Masak sampai adonan sudah sangat kenyal.

5. Siapkan wadah yang diisi dengan es batu dan air. Cetak adonan menjadi lonjong-lonjong kecil dengan menggunakan penyaring. Cetak hingga adonan habis.

6. Siapkan panci. Masukkan gula pasir, gula merah, air, garam, dan daun pandan. Masak hingga larut.

Baca Juga: Prediksi Leicester vs West Brom di Liga Inggris, The Foxes Berusaha Amankan Tempat di Empat Besar

7. Jika sudah mendidih, masukkan santan kental. Aduk hingga rata.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Pikiran Rakyat Cirebon


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah