DRAMATIS! Indonesia U-20 Lolos Piala Asia 2023 di Uzbekistan Setelah Menang Comeback Atas Vietnam

- 18 September 2022, 22:44 WIB
Para pemain Indonesia berselebrasi usai memastikan diri lolos ke piala Asia 2023, setelah menang atas menang 3-2.
Para pemain Indonesia berselebrasi usai memastikan diri lolos ke piala Asia 2023, setelah menang atas menang 3-2. /Instagram/@pssi//

Tertinggal 1-2, tak membuat mental oara pemain Indonesia menurun.

Terbukti, tak berselang lama setelah tertinggal Indonesia kembali menyamakan kedudukan.
Sang kapten Muhammad Ferarri menjadi aktornya setelah tandukan yang memanfaatkan sepak pojok berhasil mengubah skor 2-2.

Baca Juga: HOROSKOP Senin 19 September 2022, Tiga Zodiak Ini Diramal Kurang Beruntung, Kedalikan Diri Sebisa Mungkin

Perjuangan terus menerus Indonesia untuk menang akhirnya terjawab, pada menit ke-85. Rabbani Tasnim menceploskan bola hasil dari umpan tarik Alfriyanto Nico yang sangat manja.

Hingga peluit akhir, Indonesia menang dengan skor 3-2, dan memastikan diri lolos ke Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan.

Susunan Pemain Indonesia vs Vietnam

Indonesia:

Aditya Arya Nugraha; Frengky Deaner Missa, Robi Darwis, Ferrari, Kakang Rudianto; Zanadin Fariz, Arkhan Fikri, Dimas Pamungkas, Ginanjar Wahyu, Ronaldo Kwateh, Hokky Caraka.

Baca Juga: RAMALAN Zodiak Sagitarius Besok 19 September 2022 : Terima Rejeki dari Banyak Sumber

Vietnam:

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah