Visi Thomas Doll untuk Pemain Muda Persija Patut Diacungi Jempol, Berkembang karena Main Reguler

- 26 Agustus 2022, 19:30 WIB
Di tangan Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, para pemain muda Macan Kemayoran makin moncer.
Di tangan Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, para pemain muda Macan Kemayoran makin moncer. /Instagram @ikhsanix/

INDRAMAYUHITS - Di tangan Pelatih Persija Jakarta, Thomas Doll, para pemain muda Macan Kemayoran makin moncer.

Selain berkat materi latihan Persija di bawah arahan Thomas Doll, juga karena diberikannya kesempatan bermain di berbagai laga BRI Liga 1 musim ini.

Hasilnya, para pemain muda Persija itu sukses memberikan kontribusi dalam berbagai laga yang dimainkan.

Baca Juga: BUKAN KEBERUNTUNGAN! Persija Cetak Gol Kemenangan di Injury Time, Thomas Doll Anggap karena Faktor Ini

Karena permainan yang bagus, beberapa pemain muda Persija pun dipanggil Timnas Indonesia U-20 untuk persiapan kualifikasi Piala AFC 2023 di bawah arahan Shin Tae Yong.

Pemain muda Persija Jakarta tersebut saat ini sudah secara reguler mendapatkan tempat di tim utama untuk bermain di BRI Liga 1.

Setidaknya ada beberapa nama pemain muda Persija yang mulai menjadi andalan Thomas Doll di Liga 1.

Baca Juga: ABAIKAN Cerita Kehebohan Malam Pertama, 7 Hal Ini Menggambarkan Kondisi Sesungguhnya

Terbaru, Thomas Doll menyebut peforma dari pemain muda Persija Jakarta semakin meningkat.

Saat Persija Jakarta menang atas Persita Tangerang dengan skor 1-0 di pekan keenam Liga 1, Thomas Doll menilai kemenangan itu tak lepas dari andil tiga pemain mudanya.

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Persija


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x