Penyerang Baru PSS Sleman, Mychell Chagas Gagal Duet Bareng Ze Valente di Laga Kontra Borneo FC, Fans Kecewa

- 6 Juli 2022, 22:30 WIB
PSS Sleman tak bisa memainkan Mychell Chagas saat menghadapi Borneo FC.
PSS Sleman tak bisa memainkan Mychell Chagas saat menghadapi Borneo FC. /Instagram

Meski demikian, hal itu tidak memadamkan semangatnya untuk memberikan dukungan kepada Laskar Sembada.

Baca Juga: Jangan Menggantung Hubungan Suami-Istri Kata Gus Baha, Begini Dampak Buruknya

“Saya tetap datang ke stadion mendukung PSS bersama kalian dan besok PSS pasti menang,” tandas Mychell Chagas.

Mychell Chagas mengaku siap total memberikan dukungan kepada koleganya di laga semifinal leg pertama Piala Presiden 2022, Kamis 7 Juli 2022 di Stadion Maguwoharjo, Sleman.

Sementara itu, Pelatih PSS, Seto Nurdiyantoro mengaku ada sedikit kendala yang dialami para pemainnya usai pertandingan melawan Persib Bandung, 1 Juli 2022 lalu.

Baca Juga: Mie Sedaap Cup Dilarang Masuk Taiwan, BPOM Setempat Temukan Kandungan Residu Pestisida yang Tinggi

“Ada faktor kelelahan karena kami melakukan perjalanan darat, Jum’at malam bertanding, Sabtu pagi balik Sleman. Senin kami baru kembali melakukan latihan,” ungkap Seto, sapaan akrabnya.

Mengenai waktu istirahat penggawa Laskar Sembada, timnya memiliki masa istirahat yang cukup dan harapannya mampu memaksimalkan waktu yang ada.

Sebenarnya, persiapan kami tidak beda jauh dengan sebelumnya. Pihaknya akan memaksimalkan pemain yang ada, karena tidak tersisa 22 pemain.

Baca Juga: TAJIR ! Ramalan Zodiak Aries Besok 7 Juli 2022 : Penghasilan Anda Meningkat

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: PSS SLEMAN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah