Kalah di Laga Uji Coba, Shin Tae-yong Tetap Puas dengan Perkembangan Timnas U-19

- 29 Juni 2022, 20:53 WIB
Pelatih timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong
Pelatih timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong /PSSI

INDRAMAYUHITS- Jelang putaran Final AFF U-19, Shin Tae-yong terus asah kemampuan Timnas Indonesia U-19.

Timnas Indonesia U-19, sedang mempersiapkan diri jelang hadapi gelaran AFF U-19.

Sejauh ini, Timnas Indonesia U-19 telah lakoni uji tanding sebanyak dua kali. Pertama Garuda Muda melakukan laga uji coba melawan Persija Jakarta pada Jumat 24 Juni 2022, laga uji coba melawan Persija berakhir imbang 0-0.

Laga uji coba ke dua Timnas Indonesia u-19 telah menghadapi Bhayangkara FC Pada Senin 28 Juni 2022, Timnas U-19 kalah dengan skor 1-0.

Baca Juga: Tanpa Rompi Anti Peluru, Presiden Jokowi Temui Volodymyr Zelensky di Kyiv

Meski dua laga uji coba di lewati dengan tidak pernah menang, Shin Tae yong mengaku senang, karena anak asuhnya telah mengalami peningkatan.

"Sangat senang karena performa pemain lumayan," ujar Shin Tae-yong.

Walaupun baru Timnas Indonesia bergabung dengan Shin Tae yong beberapa pekan yang lalu , dan baru memasuki training camp namun secara organisasi dikatakan oleh Shin Tae yong cukup baik.

"Memang baru saja memasuki training camp beberapa hari, tapi secara organisasi menjadi baik. Jadi saya senang," ujar hin Tae-yong.

Baca Juga: Drama Money Heist Dirilis Jadi Dua Part, Netflix Bikin Pelanggan Kecewa

Halaman:

Editor: Ahmad Asari

Sumber: PSSI Jateng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x