Resep Martabak Mini⁣⁣, Legit dan Manis, Cocok untuk Cemilan Anak-anak, yuk Simak Cara Membuatnya

- 5 Juni 2024, 07:00 WIB
Resep Martabak Mini⁣⁣, Legit dan Manis, Cocok untuk Cemilan Anak-anak, yuk Simak Cara Membuatnya
Resep Martabak Mini⁣⁣, Legit dan Manis, Cocok untuk Cemilan Anak-anak, yuk Simak Cara Membuatnya /Dapur Nenek/

IndramayuHuts.com - Cemilan martabak Mini sangat cocok dijadikan sebagai makanan yang mengenyangkan.

Biasanya anak-anak pasti suka dengan makanan Martabak Mini ini.

Untuk itu, mari simak resep membuat Martabak Mini berikut ini seperti dilansir dari laman Facebook Resep Bumbu Nusantara.

Baca Juga: Hama Thirps, Serangga Mungil yang Sangat Bahaya untuk Tanaman, yuk Simak Bahaya dan Cara Pengendaliannya

Bahan:⁣⁣

  • 250 gr tepung terigu protein sedang ⁣⁣
  • 1 sachet (40 gr) susu kental manis⁣⁣
  •  ¼ sdt baking powder⁣⁣
  • 75 gr gula pasir⁣⁣
  • ¼ sdt garam⁣⁣
  • 300 ml air⁣⁣
  • ½ sdt ragi instan (SAF/Fermipan)⁣⁣
  • 3 butir telur, kocok lepas⁣⁣
  • 50 gr mentega, dicairkan⁣⁣
  • ¼ sdt baking soda/soda kue⁣⁣
  • topping: meises, kacang, keju, dll.⁣⁣

⁣⁣

Cara Membuat:⁣⁣

1. Campurkan tepung terigu, baking powder, gula pasir, garam dan susu kental manis.⁣⁣

2. Tuangkan air sedikit-sedikit, sambil diaduk dengan ballon whisk. Aduk rata dan licin.⁣⁣

Halaman:

Editor: Aris Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah