Info Loker Oktober 2022: Kemenkes Buka Rekrutmen Pegawai untuk Sejumlah Posisi, Cek Formasi dan Persyaratannya

- 8 Oktober 2022, 20:26 WIB
Kementerian Kesehatan (Kemenkes), lembaga pemerintah itu membuka rekrutmen pegawai non ASN bulan Oktober 2022.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes), lembaga pemerintah itu membuka rekrutmen pegawai non ASN bulan Oktober 2022. /Pixabay/Mohamed_hassan/

INDRAMAYUHITS – Kabar baik bagi yang ingin kerja di Kementerian Kesehatan (Kemenkes), lembaga pemerintah itu membuka rekrutmen pegawai non ASN bulan Oktober 2022.

Rekrutmen pegawai ini dibuka untuk sejumlah formasi yang dibutuhkan Kementerian Kesehatan saat ini.

Rekrutmen pegawai di Kementerian Kesehatan terbuka untuk umum.

Baca Juga: Suami Harus Peka, Hindari 6 Hal Ini Saat Bercinta, No 5 Jangan Sampai Terjadi, Bisa Bikin Wanita Ilfil

Siapa saja yang berminat dan memenuhi semua persyaratan yang dibutuhkan silahkan daftar.

Untuk formasi dan persyaratan yang dubutuhkan, cek di bagian bawah artikel ini.

Untuk diketahui, Kemenkes atau Kementerian Kesehatan Republik Indonesia merupakan salah satu kementerian yang membidangi urusan kesehatan.

Baca Juga: Cari Tau Yuk, Ini 5 Titik Paling Geli Bagi Wanita yang Perlu Suami Sentuh, Yuk Mainkan Malam Ini Juga

Kementerian ini ada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden Republik Indonesia.

Di masa kedua pemerintahan Presiden Joko Widodo Kementerian Kesehatan dipimpin oleh Budi Gunadi Sadikin yang menggantikan Terawan.

Salahsatu pekerjaan berat Kemenkes pada tahun 2020 yaitu Indonesia diguncang oleh serangan Coronavirus Disease-2019 (Covid-19) yang telah menelan angka kematian hingga 30.000 korban jiwa.

Baca Juga: AC Milan vs Juventus: Duel Klasik di Serie A, Rossoneri Terluka, Allegri: Harus Main Dengan Karakter Tim

Kantor Kementerian Kesehatan Republik Indonesia beralamat di Jalan H.R. Rasuna Said Blok X.5 Kav. 4-9

Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibu Kota Jakarta.

Berikut ini formasi dan persyaratan lowongan kerja di Kementerian Kesehatan seperti dilansir dari laman Bursa Kerja Depnaker.

Baca Juga: Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Manchester City vs Southampton, Chelsea vs Wolves dan Arsenal vs Liverpool

Formasi: Assistant Finance Administration (AFA) Ditjenpas DKI Jakarta

Persyaratan:

Minimal D3 di bidang Keuangan/ Akuntansi atau jurusan yang relevan lainnya

Bersedia ditempatkan sesuai dengan peruntukkan tempat tugas

Minimal berpengalaman kerja minimal 2 tahun dalam pengelolaan dana bantuan luar negeri, pengalaman bekerja di instansi pemerintah menjadi nilai tambah

Mempunyai motivasi tinggi, mandiri, mampu bekerja sama dalam tim, mampu melakukan analisis dan penyelesaian masalah

Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik

Mempunyai kemampuan mengoperasikan komputer, MS Office (Words, Excel, Power Point) dan akses email/internet dengan baik

Mampu mengoperasikan sistem informasi keuangan/akuntansi

Memiliki kemampuan bahasa Inggris (minimal pasif)

Mampu melakukan identifikasi masalah, menyusun rencana kerja, materi presentasi dan membuat laporan keuangan dengan baik

Memahami standar acuan keuangan/akuntansi sesuai ketentuan yang berlaku

Mampu bekerja di bawah tekanan/ tenggat waktu yang ketat.

Memiliki kemampuan problem solving, inovasi tinggi serta mental model yang positif dalam menghadapi tantangan pekerjaan di lapangan

Bersedia melakukan perjalanan dinas ke provinsi dan kabupaten/kota

Mampu bekerja di dalam tim maupun secara mandiri, mampu beradaptasi dengan cepat di lingkungan kerja baru, dan selalu tertantang untuk mempelajari hal-hal baru;

Bersedia melakukan perjalanan dinas ke provinsi dan kabupaten/kota;

Usia maksimal 35 tahun.

Baca Juga: MANFAATKAN ! Pakai Setrika Saat Panas ! RAMALAN Zodiak Scorpio Besok 9 Oktober 2022

Formasi: Finance Administration Bangka Belitung

Persyaratan:

Minimal S1 di bidang Keuangan/ Akuntansi

Bersedia ditempatkan sesuai dengan peruntukkan tempat tugas

Minimal berpengalaman kerja lebih dari 3 tahun dalam pengelolaan dana bantuan luar negeri, pengalaman bekerja di instansi pemerintah menjadi nilai tambah

Mempunyai motivasi tinggi, mandiri, mampu bekerja sama dalam tim, mampu melakukan analisis dan penyelesaian masalah

Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik

Mempunyai kemampuan mengoperasikan komputer, MS Office (Words, Excel, Power Point) dan akses email/internet dengan baik

Mampu mengoperasikan sistem informasi keuangan/akuntansi

Memiliki kemampuan bahasa Inggris (minimal pasif)

Mampu melakukan identifikasi masalah, menyusun rencana kerja, materi presentasi dan membuat laporan keuangan dengan baik

Memahami standar acuan keuangan/akuntansi sesuai ketentuan yang berlaku

Memiliki kemampuan problem solving, inovasi tinggi serta mental model yang positif dalam menghadapi tantangan pekerjaan di lapangan

Mampu bekerja di bawah tekanan/ tenggat waktu yang ketat.

Bersedia melakukan perjalanan dinas ke provinsi dan kabupaten/kota

Usia maksimal 35 tahun

Baca Juga: PANEN UANG ! Investasi Datangkan Kekayaan ! RAMALAN Zodiak Sagitarius Besok 9 Oktober 2022

Formasi: Assistant Finance Administration (AFA) SR Adinkes Provinsi

Persyaratan: 

Minimal D3 di bidang Keuangan/ Akuntansi atau jurusan yang relevan lainnya

Bersedia ditempatkan sesuai dengan peruntukkan tempat tugas

Minimal berpengalaman kerja minimal 2 tahun dalam pengelolaan dana bantuan luar negeri, pengalaman bekerja di instansi pemerintah menjadi nilai tambah

Mempunyai motivasi tinggi, mandiri, mampu bekerja sama dalam tim, mampu melakukan analisis dan penyelesaian masalah

Memiliki kemampuan komunikasi dan negosiasi yang baik

Mempunyai kemampuan mengoperasikan komputer, MS Office (Words, Excel, Power Point) dan akses email/internet dengan baik

Mampu mengoperasikan sistem informasi keuangan/akuntansi

Memiliki kemampuan bahasa Inggris (minimal pasif)

Mampu melakukan identifikasi masalah, menyusun rencana kerja, materi presentasi dan membuat laporan keuangan dengan baik

Memahami standar acuan keuangan/akuntansi sesuai ketentuan yang berlaku

Mampu bekerja di bawah tekanan/ tenggat waktu yang ketat.

Memiliki kemampuan problem solving, inovasi tinggi serta mental model yang positif dalam menghadapi tantangan pekerjaan di lapangan

Bersedia melakukan perjalanan dinas ke provinsi dan kabupaten/kota

Mampu bekerja di dalam tim maupun secara mandiri, mampu beradaptasi dengan cepat di lingkungan kerja baru, dan selalu tertantang untuk mempelajari hal-hal baru;

Bersedia melakukan perjalanan dinas ke provinsi dan kabupaten/kota;

Usia maksimal 35 tahun.

Baca Juga: Jadwal Liga Inggris Pekan Ini: Manchester City vs Southampton, Chelsea vs Wolves dan Arsenal vs Liverpool

Berkas lamaran:

Surat Lamaran

CV terkini

Salinan ijazah dan transkrip nilai

Bagi yang berminat silahkan daftarkan diri Anda dengan mengisi form pendaftaran dan berkas yang dibutuhkan dengan cara klik link di bawah ini:

PENDAFTARAN KEMENTERIAN KESEHATAN

Pendaftaran dibuka hingga tanggal 9 Oktober 2022. ***

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Bursa Kerja Depnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah