Info Loker Agustus 2022: Kementerian ATR Membuka Rekrutmen Pegawai untuk Lulusan S1

- 4 Agustus 2022, 10:50 WIB
Kementerian ATR buka lowongan kerja untuk S1 banyak jurusan.
Kementerian ATR buka lowongan kerja untuk S1 banyak jurusan. /Kementerian ATR/BPN

INDRAMAYUHITS – Info lowongan kerja (loker) Kementerian Agraria dan Tata Ruang (ATR) Republik Indonesia untuk bulan Agustus 2022.

Kementerian ATR membuka rekrutmen pegawai bagi kalangan muda Indonesia yang siap bekerja di kementerian.

Lowongan kerja di Kementerian ATR ini terbuka untuk umum, terutama bagi yang memiliki kualifikasi sesuai dengan formasi yang dibutuhkan.

Baca Juga: BUMN PT Pegadaian Pusat Buka Lowongan Kerja bagi Lulusan S1 hingga 20 Agustus 2022, Cek Formasi dan Syaratnya!

Penting diketahui bagi para pelamar, Kementerian Agraria dan Tata Ruang Republik Indonesia adalah kementerian yang mempunyai tugas menyelenggarakan urusan di bidang abinet/pertanahan dan tata ruang.

Sebagai lembaga negara, Kementerian ATR berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Presiden Republik Indonesia.

Kementerian ATR dijabat oleh seorang menteri yang juga menjabat sebagai Kepala Badan Pertanahan Nasional.

Baca Juga: Info Loker Agustus 2022 bagi S1: BUMN PT Sucofindo Buka Rekrutmen Pegawai untuk Mengisi Banyak Formasi

Pada era abinet kerja, Presiden Jokowi menggabungkan Badan Pertanahan Nasional dengan unit pemerintah yang mengurusi penataan ruang, planologi dan perencanaan kehutanan, serta informasi geospasial.

Dilansir Indramayu Hits dari laman Bursa Kerja Depnaker dikutip dari Instagram @atr_bpn.kota.palembang 4 Agsutus 2022, berikut ini formasi dan persyaratan yang dibutuhkan:

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Bursa Kerja Depnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x