Hasil Latihan Bebas Sesi 3 MotoGP Jerman 2021, Fabio Quartararo jadi yang Tercepat

- 19 Juni 2021, 16:22 WIB
Tersedia hasil lengkap sesi latihan bebas MotoGP Jerman, Fabio Quartararo jadi yang tercepat.
Tersedia hasil lengkap sesi latihan bebas MotoGP Jerman, Fabio Quartararo jadi yang tercepat. /Antara foto

PR INDRAMAYU - Sesi latihan bebas ketiga MotoGP Jerman telah selesai.

Pembalap asal tim Monster Energy Yamaha Fabio Quartararo keluar menjadi yang tercepat.

Fabio Quartararo mencatatkan waktu 1 menit 20,348 detik, menyusul di belakangnya pembalap Ducati Lenovo Jack Miller dengan catatan waktu 1 menit 20.404 detik.

Baca Juga: Sinopsis Drama Korea Nevertheless Tayang Malam Ini di Netflix Pukul 9 WIB, Dibintangi Song Kang dan Han So Hee

Posisi ketiga diisi oleh pembalap Pramac Ducati Johann Zarco dengan catatan waktu 1 menit 20.433 detik.

Sementara itu, MIguel Oliveira yang sempat menjadi yang tercepat pada latihan bebas kedua harus puas berada di posisi keempat dengan catatan waktu 1 menit 20.451 detik.

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Twitter @motoGP berikut hasil lengkap sesi latihan bebas MotoGP jerman 2021.

Baca Juga: Totalitas! Song Kang Turunkan Berat Badan hingga 5 Kg untuk Perannya di Drama Korea Nevertheless

1. Fabio Quartararo, Monster Energy Yamaha

2. Jack Miller, Ducati Lenovo

3. Johann Zarco, Pramac Racing

4. Miguel Oliveira, Red Bull KTM Factory Racing

5. Aleix Espargaro, Aprilia Racing Team Gresini

Baca Juga: Spoiler Ikatan Cinta Malam Ini: Mama Rosa Desak Andin dan Aldebaran Ungkap Identitas Reyna

6. Jorge Martin, Pramac Racing

7. Takaaki Nakagami, LCR Honda Idemitsu

8. Francesco Bagnaia, Ducati Lenovo

9. Marc Marquez, Repsol Honda

10. Alex Marquez, LCR Honda Castrol

Baca Juga: Link Nonton Drama Korea So I Married the Anti Fan Episode 16, Last Episode

11. Joan Mir, Suzuki Ecstar

12. Franco Morbidelli, Petronas Yamaha SRT

13. Maverick Vinales, Monster Energy Yamaha

14. Alex Rins, Suzuki Ecstar

15. Danilo Petrucci, Tech3 KTM Factory Racing

Baca Juga: Didiagnosis Idap Kanker Hati hingga Dikabarkan Tak Sadarkan Diri, Begini Kondisi Gary Iskak Sekarang

16. Valentino Rossi, Petronas Yamaha SRT

17. Luca Marini, Sky VR46 Avintia

18. Brad Binder, Red Bull KTM Factory Racing

19. Pol Espargaro, Repsol Honda

20. Lorenzo Savadori, Aprilia Racing Team Gresini

Baca Juga: Resep dan Cara Mudah Buat Gulai Sapi Lemak, Menu Favorit Perayaan Idul Adha

21. Enea Bastianini, Avintia Esponsorama

22. Iker Lecuona, Tech 3 KTM Factory Racing.***

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Twitter @MotoGP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah