Prediksi Belanda vs Ceko 16 Besar Euro 2021, Der Oranje Harus Kehilangan Salah Satu Penyerangnya

- 26 Juni 2021, 12:17 WIB
Tersedia prediksi pertaningan Belanda vs Ceko di babak 16 besar Euro 2021, Der Oranje harus kehilangan penyerang.
Tersedia prediksi pertaningan Belanda vs Ceko di babak 16 besar Euro 2021, Der Oranje harus kehilangan penyerang. /TWITTER.COM/EURO2020

Sementara itu, Ceko yang sempat terseok-seok pada babak penyisihan grup Euro 2021, akhirnya mereka mampu memastikan lolos ke babak 16 besar berkat predikat peringkat ketiga terbaik.

Pada laga melawan Belanda nanti, skuad asuhan Michal Bilek Vladimir Smicer ini harus kehilangan salah satu pemainnya yakni Lukas Provod.

Baca Juga: Masih Berseteru dengan Denise Chariesta, Uya Kuya: Gua Nyari Cuan dari Adsense Sambil Investasi

Lukas Provod mengalami cedera pada saat menghadapi Inggris pada laga terakhir babak penyisihan grup.

Head-to-Head Belanda vs Ceko

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Sportskeeda, kedua negara telah menjalani bentrokan sebanyak 11 kali.

Baca Juga: 15 Link Twibbon bingkai Foto Hari Anti Narkoba Internasional HANI 26 Juni 2021, Cocok Dijadikan Status WA

Dari 11 bentrokan tersebut Ceko unggul tipis dengan mengoleksi lima kemenangan atas Belanda, sementara Belanda bari memenangkan tiga laga melawan Ceko.

Prediksi Skor Akhir Pertandingan

Meski Ceko diunggulkan dalam rekor pertemuan timnas Belanda, namun Der Oranje kini sedang dalam performa terbaiknya.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x