Prediksi Belanda vs Austria di Euro 2021, Pertarungan Frenkie de Jong dan Marcel Sabitzer di Lini Tengah

- 15 Juni 2021, 13:59 WIB
Berikut prediksi Belanda vs Austria di grup C Euro 2021 yang bakal berhadapan pada Jumat, 18 Juni 2021 di Stadion Johan Cruyff Arena.
Berikut prediksi Belanda vs Austria di grup C Euro 2021 yang bakal berhadapan pada Jumat, 18 Juni 2021 di Stadion Johan Cruyff Arena. /Twitter.com/@OnsOranje

Prakiraan Susunan Pemain Belanda vs Austria

Belanda (3-5-2): Maarten Stekelenburg, Matthijs de Ligt, Stefan de Vrij, Daley Blind, Denzel Dumfries, Marten de Roon, Georginio Wijnaldum, Frenkie de Jong, Patrick van Aanholt, Wout Weghorst, Memphis Depay.

Austria (3-1-4-2): Daniel Bachmann, Philipp Lienhart, David Alaba, Martin Hinteregger, Xaver Schlager, Stefan Lainer, Konrad Laimer, Marcel Sabitzer, Andreas Ulmer, Sasa Kalajdzic, Marko Arnautovic.

Prediksi Skor Pertandingan Belanda vs Austria

Belanda tampil bagus melawan Ukraina meski kebobolan dua gol mengejutkan, gelandang Barcelona Frenkie de Jong, dan penyerang Lyon Memphis Depay adalah pemain dominan bagi Belanda, sementara pemain Ajax Daley Blind terus menjadi salah satu pemain kunci di lini tengah Belanda.

Sementara Austria akan mengandalkan penampilan David Alaba. Gelandang RB Leipzig, Marcel Sabitzer, yang menikmati permainan bagusnya kala melawan Makedonia Utara.

Prediksi: Belanda 2-1 Austria.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x