KEMENDESA PDTT Buka Rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2022, yang Minat Simak Persyaratan dan Cara Daftarnya

- 26 September 2022, 13:26 WIB
Rekrutmen PLD 2022 Kemendesa resmi dibuka 23 September 2022, ini jadwal pelaksanaan seleksi, syarat kualifikasi, dan tata cara pendaftaran.
Rekrutmen PLD 2022 Kemendesa resmi dibuka 23 September 2022, ini jadwal pelaksanaan seleksi, syarat kualifikasi, dan tata cara pendaftaran. /Tangkap layar jdih.kemendesa.go.id

INDRAMAYUHITS – Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendesa PDTT) membuka rekrutmen Pendamping Lokal Desa (PLD) yang akan ditempatkan di desa-desa.

Pengumuman tersebut berdasarkan surat Kemendesa PDTT bernomor 1779/SDM.00.03/IX/2022 tentang Rekrutmen Rekrutmen Baru Pendamping Lokal Desa (PLD) tertanggal 23 September 2022

Bagi yang berminat, simak berikut ini persyaratan , jadwal pendafataran hingga tata cara pendaftarannya:

Baca Juga: Pengirim Paket yang Meledak di Asrama Polisi Sukoharjo Warga Indramayu, Kapolda Jateng: Sudah Diamankan

Ketentuan pengisian/rekrutmen baru merujuk pada Lampiran Keputusan Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Nomor 40 tahun 2021 tentang Petunjuk Teknis Pendampingan Masyarakat Desa Bab IV Huruf C nomor 2 tentang Rekrutmen Baru.

Kualifikasi PLD

Pendidikan minimal SLTA atau sederajat;

Memiliki    pengalaman    dalam    bidang    pembangunan    Desa    dan/atau pemberdayaan masyarakat minimal 2 (dua) tahun;

Baca Juga: RAMALAN Zodiak Pisces Besok 27 September 2022 : Hubungan Sosial Membuat Anda Kaya Raya

Diutamakan memiliki pengalaman sebagai Kader Pemberdayaan Masyarakat Desa (KPMD);

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Kemendesa PDTT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x