Penting untuk Diketahui! 7 Cara Aman Menyimpan Tabung Oksigen, Salah Satunya Jauhkan dari Peralatan Elektronik

- 24 Juli 2021, 11:55 WIB
Ilustrasi. Berikut ini cara aman untuk menyimpan tabung oksigen, salah satunya jauhkan dari barang elektronik.
Ilustrasi. Berikut ini cara aman untuk menyimpan tabung oksigen, salah satunya jauhkan dari barang elektronik. /Pixabay/ blickpixel

PR INDRAMAYU – Saat ini kebutuhan akan tabung oksigen untuk pasien Covid-19 sangat dibutuhkan.

Apalagi bagi mereka yang harus menjalani isolasi mandiri di rumah, sebaiknya tabung oksigen dipersiapkan terutama bagi mereka yang memiliki masalah pernapasan.

Berikut ini adalah 7 cara aman menyimpan tabung oksigen yang penting kamu ketahui, ternyata salah satunya adalah harus dijauhkan dari peralatan elektronik.

Baca Juga: Link Nonton dan Streaming My Hero Academia Season 5 Episode 17: Magang di Agensi Endeavor Berat!

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @kawalcovid19.id, berikut ini terdapat 7 cara aman menyimpan tabung oksigen.

Sebelum kamu akan menggunakan tabung oksigen tersebut sebaiknya kamu sudah mengetahui hal-hal teknis terkait tabung oksigen tersebut.

berikut ini adalah 7 cara agar penyimpanan tabung oksigen aman dan dapatkan digunakan sebaik mungkin.

Baca Juga: H-2 Pendaftaran CPNS 2021 Ditutup, Masih Ada Formasi Kementerian ESDM yang Sepi Peminat!

1. Pastikan kamu memiliki Alat Pemadam Api Ringan (APAR) yang dapat digunakan apabila terjadi kebakaran karena ledakan tabung oksigen

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Instagram @lawancovid19.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x