Contoh Surat Pernyataan CPNS 2021, Wajib Dilampirkan Saat Pendaftaran dan Pakai Materai

- 21 Juli 2021, 16:05 WIB
Simak ini dia contoh surat pernyataan untuk mendaftar CPNS 2021, sesuaikan dengan Instansi pelamar yang dituju.
Simak ini dia contoh surat pernyataan untuk mendaftar CPNS 2021, sesuaikan dengan Instansi pelamar yang dituju. /kemhan.go.id/

PR INDRAMAYU – Badan Kepegawaian Negara (BKN) telah memperpanjang waktu pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2021.

Sama seperti ketentuan sebelumnya, BKN mewajibkan para pelamar CPNS 2021 untuk mempersiapkan surat pernyataan.

Surat Pernyataan CPNS 2021 wajib dibuat oleh pelamar ditujukan untuk Instansi Pemerintah yang akan dilamar.

Baca Juga: TERBARU Bansos dari Kemensos yang Cair Minggu Kedua Juli 2021, dari PKH, BST hingga Kartu Sembako

Masing-masing Instansi tentunya telah menyediakan format surat pernyataan masing-masing.

Adapun isi Surat Pernyataan CPNS 2021 yang wajib ditandatangani oleh pelamar ialah:

1. Bersedia mengabdi kepada Instansi Pemerintah yang bersangkutan saat melamar.

2. Tidak mengajukan pindah dengan alasan pribadi minimal 10 tahun sejak diangkat sebagai PNS.

Baca Juga: Spoiler Ikatan Cinta Malam Ini: Elsa Berencana Celakai Sumarno, Nasibnya Akan Sama Seperti Roy?

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Bappenas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x