Berlaku Hari Ini! Tes GeNose C19 Resmi Tersedia di Terminal Bus

- 8 April 2021, 13:43 WIB
Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa layanan tes GeNose C19 saat ini tersedia di terminal bus dan tanpa dipungut biaya.*
Menteri Perhubungan, Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa layanan tes GeNose C19 saat ini tersedia di terminal bus dan tanpa dipungut biaya.* /Instagram.com/@budikaryas//

PR INDRAMAYU – Pandemi Covid-19 di Indonesia saat ini masih belum usai.

Segala upaya telah dilakukan oleh pemerintah untuk menangani pandemi Covid-19.

Salah satu upaya pemerintah Indonesia dalam menangani pandemi Covid-19 saat ini yaitu dengan melakukan serangkaian tes untuk melacak penyebaran Covid-19.

Baca Juga: Ramadhan 2021: Surat Al Fil Dilengkapi dengan Latin dan Terjemahan, Bisa Temani Hari Lewati Bulan Puasa

Salah satu tes yang digunakan untuk melacak penyebaran virus Covid-19 saat ini yaitu tes GeNose C19.

GeNose C19 merupakan alat pendeteksi Covid-19 melalui udara hembusan nafas yang dirancang oleh Universitas Gajah Mada (UGM).

Saat ini tes menggunakan GeNose C19 sudah diterapkan di stasiun kereta api dan bandara.

Baca Juga: Menjelang Ramadhan 2021, Dewi Sandra: Harus Pastikan Semua Hal yang Kulakukan Berarti

Menyusul stasiun kereta api dan bandara, tes GeNose C19 akan kembali diterapkan di terminal bus.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x