5 Jenis Batik Nusantara dan Filosofinya, Motif Asal Cirebon Miliki Arti Penanda Langit Turun Hujan

- 18 Oktober 2020, 15:45 WIB
MURAL motif batik.*
MURAL motif batik.* /RETNO HERIYANTO/PR/

Baca Juga: Alasan di Balik Pentingnya Imunisasi TT Ibu Hamil, Salah Satunya Mencegah Terjadinya Infeksi Tetanus

Motif tersebut memiliki filosofi bahwa hidup selayaknya dilandasi perjuangan dan usaha untuk mencapai kemakmuran lahir batin dengan mengindahkan nilai kebudayaan Jawa.

2. Batik Mega Mendung dari Cirebon

Batik Mega Mendung dari Cirebon.*
Batik Mega Mendung dari Cirebon.*

Sesuai dengan namanya, batik asal Cirebon ini memiliki motif layaknya gumpalan awan di langit luas.

Motif ini disesuaikan dengan namanya, “Mega” yang berarti awan dan “Mendung” yang berarti langit kelabu penanda akan turun hujan.

Baca Juga: Berikut Daftar 10 Mobil Terlaris hingga Kuartal III, Honda Brio dan Toyota di Posisi Teratas

3. Batik Tujuh Rupa dari Pekalongan

Batik Tujuh Rupa dari Pekalongan.*
Batik Tujuh Rupa dari Pekalongan.*

Pekalongan merupakan salah satu daerah yang dikenal sebagai tempat pengrajin batik.

Halaman:

Editor: Suci Nurzannah Efendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah