Catat! Posko Bantuan Isoman Bagi yang Membutuhkan Penanganan Covid-19 di Kabupaten Indramayu

- 1 Agustus 2021, 10:10 WIB
Informasi terkait posko bantuan isoman bagi yang membutuhkan penangan Covid-19 di Kabupaten Indramayu.
Informasi terkait posko bantuan isoman bagi yang membutuhkan penangan Covid-19 di Kabupaten Indramayu. /PEXELS/Pavel Danilyuk

PR INDRAMAYU – Seiring peningkatan kasus Covid-19 di Indonesia yang masih sangat tinggi banyak relawan yang akhirnya ikut turun langsung membantu Pemerintah.

Salah satunya juga adalah Relawan Bantuan Penanganan Covid-19 di Kabupaten Indramayu ikut andil untuk membantu.

Para relawan ini tergabung dalam Relawan Gabungan Bersama “KOMDAS” Komunitas Donor Darah, bagi yang sedang melakukan isoman karena Covid-19 di Kabupaten Indramayu.

Baca Juga: Jadwal Acara Trans 7 Hari Ini Minggu 1 Agustus 2021, Ada Show Siap Menemani Malammu Nanti

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @indramayuterkini, berikut ini terdapat informasi terkait adanya relawan gabungan bersama yang membuka posko bantuan.

Posko bantuan ini ditujukan untuk bantuan penanganan Covid-19 di area Gor Singalodra di Kabupaten Indramayu.

Bagi kamu yang punya keluarga, saudara, dan teman yang membutuhkan bantuan khususnya untuk Isoman bagi penangan Covid-19 dapat memberikan informasi ini.

Baca Juga: Lirik Lagu Happier Than Ever dari Billie Eilish, Baru Saja Dirilis Sudah Ditonton 5 Juta Kali!

Adapun beberapa bantuan yang dipersiapkan oleh para Relawan Gabungan bersama KOMDAS untuk yang melakukan isoman diantaranya:

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Instagram @indramayuterkini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x