Info Jadwal Vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu Senin 4 Oktober 2021, Jenis AstraZeneca dan Sinovac

4 Oktober 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi vaksinasi Covid-19. Berikut jadwal suntik vaksin Covid-19 yang digelar di Indramayu pada 4 Oktober 2021 yang menyediakan AstraZeneca dan Sinovac. /Pexels/RF._.studio

PR INDRAMAYU – Berikut tersedia info jadwal vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu untuk hari Senin, 4 Oktober 2021.

Puskesmas Balongan Kabupaten Indramayu menyediakan layanan vaksin Covid-19 pada 4 Oktober 2021.

Simak informasi jadwal vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu per hari Senin, 4 Oktober 2021 berikut ini.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Kota Bandung pada 4-15 Oktober 2021 Jenis Moderna, Daftar Diri Langsung

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari Instagram @puskesmasbalongan, kegiatan vaksinasi dari Puskesmas Balongan akan digelar di dua titik lokasi.

Lokasinya berada di Puskesmas Balongan dan di Balai Desa Tegalurung.

Tersedia jenis vaksin AstraZeneca dosis 2 untuk kuota 100 orang, dan Sinovac dosis 1 dan 2 dengan kuota 50 orang khusus yang berlokasi di Puskesmas Balongan.

Baca Juga: Prediksi dan Link Nonton Sampdoria vs Udinese di Serie A Italia pada 3 Oktober 2021

Sementara, khusus yang berlokasi di Balai Desa Tegalurung hanya menyediakan vaksin Sinovac dosis 1 dan 2 dengan kuota sebanyak 200 orang.

Ketahui syarat dan ketentuan mengikuti kegiatan vaksinasi:

1. Berusia minimal 12 tahun;

2. Membawa fotokopi KTP atau KK;

Baca Juga: 18 Link Download Twibbon HUT TNI ke-76, Rayakan pada 5 Oktober 2021

3. Membawa kartu vaksin pertama bagi peserta dosis 2;

4. Menyiapkan nomor HP yang aktif;

5. Membawa pulpen pribadi;

Baca Juga: Prediksi Getafe vs Real Sociedad di La Liga Spanyol 3 Oktober 2021 Lengkap dengan Prakiraan Susunan Pemain

6. Menerapkan 4 M: memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, dan menjauhi kerumunan.

Demikian informasi mengenai jadwal vaksin Covid-19 di Kabupaten Indramayu per hari Senin, 4 Oktober 2021.***

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Tags

Terkini

Terpopuler