Hari Ini dalam Sejarah 5 September, Yogyakarta Bagian dari RI Hingga Terjadinya Pembataian Munich

- 5 September 2021, 07:29 WIB
Ilustrasi. Simak rentetan sejarah yang terjadi pada hari ini 5 September 2021 mulai dari Yogyakarta bagian dari RI sampai terjadinya pembantaian Munich
Ilustrasi. Simak rentetan sejarah yang terjadi pada hari ini 5 September 2021 mulai dari Yogyakarta bagian dari RI sampai terjadinya pembantaian Munich /Pixabay/bodsa/

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Jakarta Utara 7 hingga 16 September 2021, Tersedia Vaksin AstraZeneca dan Sinovac

1914 - Pertempuran Marne yang melibatkan Jerman, Inggris, dan Prancis dimulai selama enam hari dan setengah juta orang terbunuh dalam peperangan tersebut.

1939 - AS memproklamirkan bahwa negaranya bersikap netral dalam Perang Dunia II.

1945 - Sultan Hamengkubuwono IX dari Yogyakarta dan Pakualam VIII menyatakan bahwa kesultanan mereka adalah bagian dari Republik Indonesia.

1960 - Cassius Clay mengubah namanya menjadi Muhammad Ali.

Baca Juga: Tukarkan 65 Kode Redeem ML ‘Mobile Legends’ 5 September 2021 dari Moonton, Lalu Klaim Hadiah Diamonds!

1972 - Pembantaian Munich terjadi ketika kelompok teroris Palestina bernama "September Hitam" menyandera dan membunuh atlet Israel saat Olimpiade Munchen 1972.

1977 - AS meluncurkan Voyager ke luar angkasa.

1983 - Presiden AS Reagan mengecam Uni Soviet karena menembak jatuh Korean Air Lines.

Reagan menuntut agar Uni Soviet membayar ganti rugi atas tindakan yang menewaskan 269 orang itu.

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: onthisday.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah