Bosan dan Tidak Fokus saat WFH? Simak 8 Tips Berikut Ini

- 16 September 2021, 18:15 WIB
Ilustrasi WFH. Berikut ini adalah beberapa tips bekerja dari rumah atau WFH tetap fokus dan tidak membosankan.
Ilustrasi WFH. Berikut ini adalah beberapa tips bekerja dari rumah atau WFH tetap fokus dan tidak membosankan. /Pixabay/ricardorv30

PR INDRAMAYU - Bisa diterapkan agar tidak bosan, berikut tips menghadapi kerja dari rumah (WFH) dan agar tetap fokus.

Belum lama ini, Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) kembali diperpanjang hingga 20 September 2021 mendatang.

Meski banyak wilayah yang sudah berstatus zona hijau, namun ada beberapa kantor yang masih menyarankan karyawannya untuk bekerja dari rumah atau Work From Home.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Kabupaten Jombang Jumat 17 September 2021, Terbuka untuk Umum

Terkait hal itu, mungkin beberapa dari kita akan cepat jenuh karena beberapa faktor ketika harus bekerja dari rumah atau WFH.

Selain itu, banyaknya pola kerja yang tidak beraturan seperti tidak fokus karena sudah terbiasa dengan lingkungan kantor.

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari berbagai sumber, berikut beberapa tips agar WFH tetap fokus dan tidak melulu membosankan.

Baca Juga: Link Nonton Descendants of The Sun Episode 9 di NET TV: Yoo Si Jin dan Kang Mo Yeon Terjebak di Ladang Ranjau

1. Segera bangun lebih awal lalu lekaslah mandi di pagi hari.

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x