Mitos atau Fakta Mandi Saat Keringatan Sebabkan Panu hingga Minum Air Kelapa Bagi Ibu Hamil? Ini Kata dr.Tirta

- 7 September 2021, 18:10 WIB
Mitos atau fakta minum air kelapa untuk bumil hingga mandi saat berkeringat sebabkan panu, ini kata dr.Tirta.
Mitos atau fakta minum air kelapa untuk bumil hingga mandi saat berkeringat sebabkan panu, ini kata dr.Tirta. /Youtube/Tirta PengPengPeng

PR INDRAMAYU – Fakta dan mitos masyarakat Indonesia versi dr.Tirta untuk menjawab simpang siur antara kebiasaan perilaku dengan kenyataan.

dr.Tirta sendiri seorang dokter umum yang merangkap sebagai influencer di YouTube.

Berbagai topik dan kritik kerap pria kelahiran Solo, 30 Juli 1991 tersebut ungkapkan lewat kanal Youtube-nya.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Jakarta Utara 8 hingga 19 September 2021, Tersedia Dosis 1 dan 2

Fakta dan mitos berkembang menjadi satu di tengah kehidupan masyarakat Indonesia.

Melalui artikel ini dapat membaca fakta dan mitos yang berkembang dalam kebiasaan masyarakat Indonesia versi dr.Tirta.

Dilansir PikiranRakyat-Indramayu.com dari channel YouTube Tirta PengPengPeng Sabtu, 4 September 2021, berikut ini fakta dan mitos yang berkembang di masyarakat Indonesia versi dr.Tirta.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Covid-19 di Kota Bekasi 8 - 10 September 2021, Tersedia Jenis AstraZeneca

1. Air Kelapa Muda bagi Ibu Hamil (bumil)

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: YouTube Tirta PengPengPeng


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x