Trik Mengolah Daging Kambing agar Tak Meningkatkan Kolesterol, Cocok untuk Santapan Idul Adha

- 20 Juli 2021, 09:24 WIB
Ilustrasi. Daging kambing lumrah dijadikan salah satu hidangan saat Idul Adha, berikut terdapat trik untuk mengolahnya agar tidak meningkatkan kolesterol.
Ilustrasi. Daging kambing lumrah dijadikan salah satu hidangan saat Idul Adha, berikut terdapat trik untuk mengolahnya agar tidak meningkatkan kolesterol. /Unsplash/KyleMackie

PR INDRAMAYU – Sebagian orang pada momen Idul Adha takut untuk memakan daging olahan kambing karena bisa memicu kolesterol.

Untuk orang yang sudah tak muda lagi, memakan daging olahan kambing ketika Idul Adha dapat menyebabkan resiko terkena kolesterol.

Oleh karena itu, olahan daging kambing harus melalu proses tertentu agar tak membahayakan tubuh, salah satunya karena kolesterol.

Baca Juga: Link Nonton Sea of Hope JTBC Besok Malam: Rose BLACKPINK Masih Akan Berpartisipasi

Tetapi ternyata ada fakta menarik, karena daging kambing merupakan daging merah tersehat jika dibandingkan dengan daging sapi.

Artikel ini telah tayang di Portaljember.pikiran-rakyat.com dengan judul “5 Cara Mudah Mengolah Daging Kambing Anti Kolesterol Tinggi, Salah Satunya Cukup Tambahkan Bahan Ini”.

100 g Daging kambing mampu menghasilkan kalori paling sedikit dibandingkan dengan daging ayam, sapi, babi dan domba.

Baca Juga: Prediksi Dinamo Zagreb vs Omonia Nicosia di Kualifikasi Liga Champions, Pertemuan Perdana Kedua Tim

Kandungan lemak dan kolesterol pada daging kambing pun jauh lebih rendah daripada daging merah lainnya.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x