Inilah Salah Satu Amalan yang Baik Dilakukan di 10 Hari Terakhir Ramadhan Menurut Ma'ruf Amin

- 6 Mei 2021, 13:15 WIB
Berikut ini merupakan salah astu amalan yang baik dilakukan pada 10 hari terakhir bulan Ramadhan menurut Wapres Ma'ruf Amin.
Berikut ini merupakan salah astu amalan yang baik dilakukan pada 10 hari terakhir bulan Ramadhan menurut Wapres Ma'ruf Amin. /Instagram.com/@kyai_marufamin

Dia juga menjelaskan bahwa, banyak rumah-rumah wakaf yang ada di Madinah.

Banyak yang berpikir bahwa wakaf itu sebatas benda tak bergerak berupa tanah. Itupun masih terbatas pada 3 M (Masjid, Madrasah, Makam),” tulisnya.

Nah, sekarang ini pemerintah sedang mengembangkan dan melakukan transformasi wakaf. Terutama pengembangan wakaf uang, wakaf nuqud. Majelis Ulama Indonesia, pada tahun 2002, sudah membuat fatwa bolehnya wakaf uang,” tulisnya menerangkan.

Baca Juga: 10 Hal yang Dilakukan Najwa Shihab di Rumah Sakit, Seperti Dengarkan Al-Quran hingga Sholawat

Menurutnya, pengembangan wakaf uang memiliki fleksibilitas lantaran bisa diinvestasikan.

Pengembangan wakaf uang itu memiliki fleksibilitas karena bisa diinvestasikan dan diportfolio diberbagai usaha pengembangan. Juga bisa semacam SUKUK yaitu Surat Berharga Syariah Negara," tulis dia.

Saat ini menurutnya, pemerintah tengah berupaya memberi fasilitas dan mendorong agar wakaf uang yang diharapkan bisa jadi dana abadi umat.

Baca Juga: Sinopsis The Marvels Telah Dirilis Marvel Studios, Akan Menampilkan Tiga Pahlawan Wanita Sekaligus

Pemerintah sekarang ini sedang berupaya untuk memfasilitasi dan mendorong supaya wakaf uang yang diharapkan menjadi dana abadi umat yang bisa membiayai kegiatan dakwah, sosial, dan pendidikan,” tulisnya.

Itulah kenapa pemerintah meluncurkan namanya GNWU (Gerakan Nasional Wakaf Uang). Pemerintah hanya menjadi fasilitator. Hanya ingin mendorong supaya potensi masyarakat ini bisa dikembangkan dan manfaatnya semua kepada masyarakat,” tulis Ma'ruf Amin menerangkan.***

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Instagram @kyai_marufamin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah