Ceramah Tarawih Ramadhan Malam Ini, Bahas Soal Silaturahmi Lengkap dengan Rumusnya

- 28 April 2021, 14:30 WIB
Simak ceramah Ramadhan tarawih malam ini, bahas soal silaturahmi dan 4 kuncinya menurut Aa Gym, apa saja?
Simak ceramah Ramadhan tarawih malam ini, bahas soal silaturahmi dan 4 kuncinya menurut Aa Gym, apa saja? /Pixabay / aditya_wicak

Kedua, menempatkan sesuatu pada tempatnya. Suatu bagunan, berdiri luar biasa. Bangunan terdiri dari banyak bahan yang sesuai dengan fungsinya.

Untuk diakui, tidak perlu kelihatan, jadi saja yang terbaik. Kita lihat tubuh kita, masing-masing organ bekerja dan tidak saling menonjolkan diri.

Baca Juga: Seputar Ramadhan: Resep Kentang Goreng Ala Rumahan, Camilan untuk Berbuka Puasa

Ketiga, tidak meremehkan orang lain karena sejatinya setiap orang tidak bisa lepas dari bantuan orang lain. Bagaimana mungkin kita bisa meremehkan orang lain sementara kita sendiri tidak bisa apa-apa tanpa jasa bantuan orang lain.

Karena ciri orang sombong itu adalah mendustakan kebenaran dan meremehkan orang lain.

Keempat, jangan berlaku keras kepada orang lain dan jangan menjadi pemarah.

Baca Juga: Berulang Kali Ucapkan Ini Sebelum Berangkat Kerja, Istri Serda Diyut Nilai Tak Biasa Dilakukan Suaminya

Tidak ada keuntungan dari berlaku keras kepada orang lain. Buat apa kita marah?

Karena ketika kita marah kepada orang lain, kita akan memberikan bekas kepada orang yang kita marahi. Karena menjadi pemaaf, itu lebih baik. Masya Allah.*** (PikiranRakyat.com/Gita Pratiwi)

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah